Honda

Gurih Wangi! Ini Dia Resep Misoa Goreng Jamur Kuping Misoa Goreng Jamur Kuping

Gurih Wangi! Ini Dia Resep Misoa Goreng Jamur Kuping Misoa Goreng Jamur Kuping

Gurih Wangi! Ini Dia Resep Misoa Goreng Jamur Kuping Misoa Goreng Jamur Kuping-cookpad-

PALEMBANG, PALPRES.COM - Misoa adalah mie halus yang berbahan dari tepung terigu.

Mie ini berwarna putih biasanya dijual dalam bentuk kering.

Misoa berbeda dengan sohun yang terbuat tepung kacang hijau serta bihun yang dibuat dari tepung beras.

Misoa paling sering dipakai dalam resep masakan untuk balita, anak-anak dan orang lanjut usia.

Tidak hanya di Indonesia, jenis mie ini juga populer di sejumlah negara Asia. 

BACA JUGA:Lezat, Gurih, Nagih! Resep Laksa Ayam Cocok Buat Hidangan Malam Natal

BACA JUGA:Wajib Coba! Ini Resep Dadar Jiwo, Kuliner Khas Wong Palembang yang Super Nagih

Sedangkan wilayah Tiongkok sendiri, misoa dianggap sebagai lambang panjang umur. 

Sehingga mi ini kerap dihidangkan sebagai makanan tradisional saat ulang tahun.

Salah satu sajian yang begitu menarik untuk disantap adalah resep misoa jamur goreng ini.

Cara membuatnya cukup mudah dan kemungkinan besar akan disukai anak-anak karena empuk dan gurih, Ada banyak cara membuat misoa goreng. 

Ini beberapa resep misoa goreng yang enak dan patut dicoba.

BACA JUGA:Penggemar Durian Merapat! Ini 3 Tempat Pengolahan Lempok Durian Terenak di Empat Lawang

BACA JUGA:3 Resep Olahan Ikan Nila yang Super Duper Enak Banget, Cobain Aja Deh

Misoa Goreng Jamur Kuping

@_hanamasak

Bahan-bahan:

2 porsi

2 gulung misoa gluten free

100 gr jamur kuping basah

1 buah wortel ukuran kecil

Daun bawang

BACA JUGA:Bikinnya Simple! Salah Satu Kue Natal Legendaris Dijamin Menghangatkan Suasana

BACA JUGA:Dijamin Langsung Sejuk! Yuk Bikin Camilan Musim Panas Strawberry Popsicle, Segar Seharian

Bumbu

2 siung bawang putih

3 siung bawang merah

5 caber rawit

Kecap manis

1 sdm minyak wijen

1 sdt totole

1 sdt garam

1 sdt lada hitam

BACA JUGA:Makan Satu Piring Mana Cukup, 4 Restoran Seafood Ini Paling Enak di Palembang, Cara Penyajiannya Ada yang Unik

BACA JUGA:5 Tempat Makan Paling Maknyus di Bandung, Ada yang Sajikan 100 Menu Kuliner Harga Mulai Rp10 Ribuan Aja!

Cara Membuat:

Langkah 1 Rebus misoa selama 3 menit dalam air mendidih, setelah matang tiriskan dan siram dengan air dingin agar misoa tetap kenyal.

Langkah 2 Iris semua bumbu

Langkah 3 Tumis bawang putih, bawang merah, cabai dan daun bawang, masak hingga harum, masukan wortel dan jamur kuping

Langkah 4 Tambahkan sedikit air masukan kecap manis, totole, lada dan garam. Koreksi rasa.

Langkah 5 Tata misoa dalam piring, sitam dengan tumis jamur kuping dan wortel, aduk2 sampai tercampur (tanpa api). Sajikan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: