Citraland
Honda

Ga Bikin Kantong Jebol! Ini 3 Trik Menyajikan Kopi Estetik Serasa di Cafe Mahal

Ga Bikin Kantong Jebol! Ini 3 Trik Menyajikan Kopi Estetik Serasa di Cafe Mahal

Ga Bikin Kantong Jebol! Ini 3 Trik Menyajikan Kopi Estetik Serasa di Cafe Mahal-Freepik-

Pastikan tangan sudah benar-benar bersih ya, termasuk bagian bawah kuku dan sela-sela jarimu. 

Jangan lupa untuk juga mencuci tangan setelah menyeduh kopi juga.

 

2. Pastikan Peralatan Ngopi Higienis 

Bukan hanya membersihkan tangan, penting juga membersihkan peralatan ngopi kamu secara berkala untuk menghindari paparan bakteri dan virus. 

Cuci bersih dan lap sampai kering semua peralatan sebelum digunakan. 

BACA JUGA:5 Daerah Penghasil Kopi Terbanyak di Jawa Tengah, Juaranya Terdapat Banyak Kedai Kopi Terkenal

3. Gunakan Cangkir Kopi yang Menarik 

Salah satu faktor yang membuat orang lebih senang ngopi di kedai kopi adalah cangkir-cangkir lucu dan menarik yang mereka miliki. 

Rasanya ada yang kurang jika ngopi dengan cangkir yang tak layak. 

Oleh karena itu, supaya ngopi terasa berkualitas, gunakanlah cangkir-cangkir menarik kamu untuk setiap kopi, mulai dari espresso hingga cappuccino. 

Juga cangkir istimewa untuk filter coffee dan cold brew.

BACA JUGA:5 Tempat Nongkrong Terpopuler dan Unik di Bengkulu, Nikmatnya Seruput Kopi dengan View Pantai

Kopi Mentega

Kopi adalah salah satu minuman paling nikmat di dunia.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: