Honda

6 Rekomendasi Tempat Spa Terbaik di Palembang, Pilihan Tepat Melepas Penat

6 Rekomendasi Tempat Spa Terbaik di Palembang, Pilihan Tepat Melepas Penat

6 Rekomendasi Tempat Spa Terbaik di Palembang, Pilihan Tepat Melepas Penat--Freepik

PALEMBANG, PALPRES.COM- Berkutat dengan aktivitas sehari-hari membuat badan terasa penat.

Berikut ini rekomendasi 6 tempat spa terbaik di Palembang yang cocok untuk relaksasi.

Tempat-tempat spa tentunya menawarkan beragam layanan yang terbaik kepada tamu yang datang.

Saat ini mencari tempat spa di Palembang juga tidak susah.

BACA JUGA:15 Tempat Nongkrong di Palembang, Pilihan Menu Makanannya Banyak dengan Rasa yang Enak, Tempatnya Cozy

Dalam kesibukan keseharian, mencari kesempatan untuk meredakan penat.

Sehingga perlu menemukan ketenangan menjadi suatu kebutuhan. 

Palembang, sebagai kota yang berkembang, menawarkan beragam pilihan tempat spa.

Dan tidak hanya menyediakan perawatan berkualitas tetapi juga menciptakan pengalaman relaksasi yang istimewa.

BACA JUGA:Populer di Kalangan Wanita Indonesia, 4 Batu Akik Ini Memiliki Keindahan dan Spiritualitas yang Mendalam

Dilansir dari berbagai sumber, berikut tempat spa di Palembang yang layak dikunjungi.

1. Spa House Palembang

Terkenal karena pelayanan yang baik dan menyediakan berbagai perawatan.

Seperti pijat dan scrub dengan terapis terlatih.

BACA JUGA:Ingin Jalan-Jalan Liburan, Lakukan 9 Tips Ini Agar Perjalanan Jadi Aman dan Nyaman, Nomor 9 Paling Penting

Tempat ini menawarkan suasana nyaman, fasilitas lengkap, dan area taman untuk bersantai.

Beralamat di Jalan Kartini No 2, Talang Semut, Kecamatan Bukit Kecil, Kota Palembang.

2. Delta Spa & Health Club Palembang

Tempat spa ini menyediakan layanan khusus untuk pria, termasuk pijat dan spa bathtub.

BACA JUGA:5 Cara Merawat Kamera DSLR Agar Tetap Awet dan Tidak Jamuran, Pemula Wajib Tahu!

Fasilitas nyaman dengan kamar mandi bersih, serta area penantian yang dapat dijadikan tempat bersantai.

Lokasinya di Jalan Jenderal Basuki Rachmat No. 40, Pahlawan, Kecamatan Kemuning, Kota Palembang.

3. NEST Family Reflexology

Cabang spa ini memiliki cabang yang sudah dikenal luas dengan berbagai jenis perawatan seperti pijat, refleksi, dan spa.

BACA JUGA:5 Daerah dengan Biaya Hidup Termurah di Jawa Timur, Malang Tidak Masuk Daftar, Lalu Juaranya?

Alamatnya di Jalan Demang Lebar Daun No. 507, Lorok Pakjo, Kecamatan Ilir Barat I, Kota Palembang.

4. Pyramid Spa

Terkenal dengan layanan pijat dan berendam berkualitas yang diberikan oleh terapis berpengalaman.

Atmosfer unik dan nyaman dengan ruangan santai sebelum atau setelah perawatan.

BACA JUGA:Bansos Tambahan untuk 21,3 Juta KPM PKH dan BPNT Cair di Wilayah Ini, Cek Daerahmu Ya

Berlokasi di Jalan Tambun, Suka Bangun, Kecamatan Sukarami, Kota Palembang.

5. Martha Tilaar Salon Day Spa

Tempat spa terbaik ini memiliki banyak cabang di seluruh Indonesia, termasuk di Palembang.

Mereka menawarkan beragam perawatan untuk wajah, rambut, dan tubuh dengan harga yang bervariasi.

BACA JUGA:8 Tutorial Pijat Wajah Bikin Awet Muda Ala Dokter Richard Lee, Yuk Dicoba

Alamatnya berada di Jalan R. Sukamto No1335, 8 Ilir, Kecamatan Ilir Timur II, Kota Palembang.

6. Rumah Spa

Tempat spa ini menyediakan beragam jenis perawatan seperti pijat tradisional, pijat Bali, pijat Thailand, dan lain-lain.

Lokasinya sangat strategis di sekitar Lapangan Golf Palembang, dengan interior yang nyaman dan bersih.

BACA JUGA:Berbahaya, 8 Bagian Tubuh ini Dilarang Dipijat, Simak Alasannya!

Beralamat di Jalan AKBP Cek Agus No. 1, 8 Ilir, Kecamatan Ilir Timur II, Kota Palembang.

Itulah keenam tempat spa terbaik di Palembang.

Semua tempat spa di atas memberikan pengalaman perawatan yang unik.

Dan dapat menjadi tempat yang nyaman untuk melepas penat dan meresapi suasana relaksasi.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: