Apakah Kamu Termasuk? 5 Ciri Orang Ini Belum Waktunya Beli Rumah, Nomor 1 Jauh dari Harapan
Ilustrasi ciri orang yang belum waktunya beli rumah pribadi-freepik-
BACA JUGA:Jadwal Sholat Kota Palembang Beserta Niatnya, Hari Ini Kamis 14 Desember 2023
Mulailah melihat diri sendiri tanpa menyertakan opini orang lain atau menjadi diri sendiri.
Apabila memang kondisi keuangan nyatanya belum mampu atau cenderung akan memberatkan kehidupan kedepannya, maka tunggu beberapa saat lagi.
Jika rajin menambung dan investasi, serta mengurangi belanja yang kurang penting dijamin momen membeli rumah akan semakin dekat dengan kenyataan.
5. Memiliki Jiwa FOMO atau Fear of Missing Out
BACA JUGA:4 Manfaat Licorice Kesehatan, Dapat Mencegah Penuaan Dini Pada Kulit Wajah
Hampir sama dengan ciri orang yang mempunyai sifat FOPO.
FOMO biasanya terjadi salah satunya dikarenakan kebiasaan melihat orang lain sebagai tolok ukur, atau standar kebenaran yang diyakini.
Apalagi di era kemajuan dunia digital dan medsos yang serba estetik tampilannya. bawaannya ingin melihat kehidupan orang lain, sehingga lama kelamaan mengatur standar yang justru memberikan tekanan pada diri sendiri.
Sebaiknya mulailah fokus untuk menambah penghasilan terlebih dahulu dan kurangi belanja yang kurang efektif.
Apabila terhidar dari kelima ciri-ciri diatas, artinya anda boleh menjadi sosok yang sudah aman untuk beli rumah pribadi. *
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: