Honda

Serunya Belajar Sejarah, Ini 5 Destinasi Wisata Arkeologi Indonesia, Ada yang Dari Zaman Megalitikum!

Serunya Belajar Sejarah, Ini 5 Destinasi Wisata Arkeologi Indonesia, Ada yang Dari Zaman Megalitikum!

Serunya Belajar Sejarah, Ini 5 Destinasi Wisata Arkeologi Indonesia, Ada yang Dari Zaman Megalitikum!--Kolase

BACA JUGA:5 Tempat Wisata Paling Unik yang Hanya Ada di Indonesia, Konon Ada yang dibuat Dalam Satu Malam Saja

Banyak juga yang memperkirakan jika situs ini sebagai tempat pemujaan bagi masyarakat purba. 

Buktinya terlihat dari sisa-sisa dari zaman Megalitikum yang dapat dilihat dari tinggalan bebatuan tempat pemujaan yang masih berdiri tegak hingga sekarang. 

Kira-kira terdapat 500 teras pada situs ini yang memiliki ukuran berbeda-beda dan batuannya yang berasal dari andesit yang memiliki panjang sekitar satu meter dengan bentuk tiang-tiang.

3. Stone Garden National Geopark, Bandung

BACA JUGA:Wisata Jelajah Alam Kini Lagi Hits, Yuk Sewa Perlengkapan Kemah Disini

Destinasi wisata arkeologi yang bisa kamu kunjungi selanjutnya adalah Stone Garden National Geopark yang berlokasi di Citatah, Kabupaten Bandung Barat. 

Disana kamu akan melihat pemandangan hamparan bebatuan karst yang eksotis. 

Bebatuan tersebut diduga berasal dari danau purbakala yang terbentuk menjadi seperti sekarang, disebabkan karena letusan Gunung Sunda pada jutaan tahun silam. 

Tidak jauh dari sana, ada Gua Pawon yang merupakan gua peninggalan nenek moyang orang Sunda yang berisi tulang belulang manusia. 

BACA JUGA:Rekomendasi Liburan Akhir Tahun, Ini 4 Tempat Wisata Air Terjun di Sumatera Selatan,Pesonanya Buat Terhipnotis

4. Museum Zoologi, Bogor

Destinasi arkeologi ini salah satu destinasi wisata yang cukup populer di Indonesia. 

Museum Zoologi berada di Bogor, Jawa Barat yang merupakan destinasi wisata arkeologi dengan menyimpan koleksi yang lengkap, seperti spesimen fosil hewan dan replika dengan beragam bentuk. 

Koleksi-koleksi itu seperti 15.000 spesimen serangga, 30.000 spesimen mamalia, 20.000 spesimen dari reptil, hingga 30.000 lebih spesimen unggas. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: