Kabar Gembira! Ini 11 Daftar Jalan Tol Gratis Selama Libur Nataru 2024
Tol Gratis saat Libur Nataru 2024!, 11 Daftar Jalan Tol Gratis Selama Libur Nataru 2024, -instagram/@kemenpupr-
- Tol Jakarta-Cikampek II Selatan Ruas Kutanegara-Sadang sepanjang 8,5 kilometer dibuka fungsional.
BACA JUGA:Kisah Abu Nawas Ingin Menikahi Seorang Gadis, Berikut Doanya Kepada Allah SWT
- Tol Solo-Yogyakarta-NYIA Ruas Kartasura-Karanganom sepanjang 13 kilometer pada diuka fungsional
- Tol Kuala Tanjung-Tebing Tinggi-Parapat sepanjang 71 kilometer dibuka fungsional
- Tol Bangkinang-Tanjung Alai sepanjang 25 kilometer dibuka fungsional
- Tol Binjai-Langsa Seksi Kuala Bingai-Tanjung Pura sepanjang 19 kilometer dibuka fungsional
BACA JUGA:Inilah 8 Jenis Tanaman Hias Paling Laris di Desember 2023 Beserta Harganya
- Tol Akses Makassar New Port (tahap 1 dan 2) sepanjang 3,2 kilometer pada (fungsional)
- Tol Indralaya-Prabumulih sepanjang 64,5 kilometer (belum bertarif)
- Tol Stabat-Kuala Bingai sepanjang 8 kilometer (belum bertarif)
- Tol Indrapura-Lima Puluh sepanjang 15 kilometer (belum bertarif)
BACA JUGA:Cocok untuk Liburan Akhir Tahun, Ini Rekomendasi 11 Tempat Wisata yang Dekat dengan Empat Lawang
- Tol Tebing Tinggi-Indrapura sepanjang 26,23 kilometer (belum bertarif)
- Tol Sigli-Banda Aceh Seksi 5-6 Ruas Blang Bintang-Baitussalam sepanjang 12,7 kilometer (belum bertarif).
Itulah 11 daftar jalan tol yang gratis pada periode natal dan tahun baru 2024. .Semoga bermanfaat.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: