RDPS
Honda

5 Stasiun Kereta Api Paling Angker di Indonesia, Nomor 1 Berusia 105 Tahun dan Ada Filmnya

5 Stasiun Kereta Api Paling Angker di Indonesia, Nomor 1 Berusia 105 Tahun dan Ada Filmnya

Ilustrasi 5 Stasiun Kereta Api Paling Angker di Indonesia yang Perlu Kamu Ketahui.-Foto Freepik-

BACA JUGA:6 Arti Mimpi Tentang Kereta Api, Pertanda Baik Atau Buruk? Ini Faktanya

Lagi-lagi angkernya stasiun ini karena peristiwa kecelakaan yang pernah terjadi tahun 1981 silam.

Kejadian itu karena kereta api pergi dari stasiun Kota Lama lalu menabrak sebuah bus dan menewaskan 50 orang.

Bahkan ketika evakuasi korban ditemukan mayat yang berada di WC umum sehingga WC umum itulah yang menjadi tempat berkumpulnya makhluk halus.

Ada pula cerita soal kereta api yang berjalan sendiri tanpa masinis dan merusak rumah-rumah warga di sekitar stasiun ini.

BACA JUGA:Memiliki Panjang 1.000 Km, Inilah 3 Kereta Api Penumpang dengan Jarak Tempuh Terjauh di Indonesia

4. Stasiun Kaliwedi Cirebon 

Meski hanya Stasiun kecil tapi keangkerannya sangat terkenal di Cirebon.

Di stasiun ini pernah terjadi kecelakaan hebat. Menurut warga bahkan pernah ada iring-iringan jenazah yang ditabrak kereta api.

Tidak ada yang berani dekat-dekat dengan stasiun ini apalagi Stasiun Kaliwedi sudah nggak beroperasi lagi.

BACA JUGA:6 Jalur Kereta Api Paling Unik di Dunia, Nomor 4 Bikin Kagum

Enaknya lagi stasiun ini pun lokasinya cukup jauh dari pemukiman warga.

5. Stasiun Poncol Semarang 

Kisah dari stasiun ini sempat menghebohkan karena beberapa tahun lalu sebuah lokomotif yang sedang dalam perbaikan melaju dengan sendirinya.

Hal itu disaksikan secara langsung para petugas stasiun yang sedang bertugas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: