Honda

15 Tempat Wisata Paling Hits di Klaten, Lengkap Mulai Air Terjun hingga Candi, Ini Lokasi dan HTM-nya

15 Tempat Wisata Paling Hits di Klaten, Lengkap Mulai Air Terjun hingga Candi, Ini Lokasi dan HTM-nya

15 Tempat Wisata Paling Hits di Klaten, Lengkap Mulai Air Terjun hingga Candi, Ini Lokasi dan HTM-nya--Alodia Tour & Leisure

PALEMBANG, PALPRES.COM- Saat berada di Klaten, jangan lewatkan untuk berkunjung ke 15 tempat wisata paling hits untuk berlibur.

Gak banyak orang yang mengetahui banyaknya tempat wisata yang menarik di Klaten.

Tempat-tempat wisata di Klaten terkenal dengan keindahan alamnya yang indah dan memikat.

Misalnya, Umbul Ponggok dan umbul-umbul lainnya, siap menyegarkan tubuh dan pikiran kamu.

BACA JUGA:Obyek Wisata Alam Paling Hits di Lubuklinggau, Lokasi Tepat Menghabiskan Liburan Tahun Baru

Kamu masih bisa menjelajahi banyak sekali wisata lain di Klaten, dari yang bersifat rekreasi hingga sejarah.

Dirangkum dari berbagai sumber, berikut ini adalah beberapa rekomendasi tempat wisata terhits yang wajib dikunjungi di Klaten. Kuy, simak! 

1. Air Terjun Gemulai

Saking populernya air terjun ini, penduduk setempat mengubahnya menjadi destinasi wisata.

BACA JUGA:5 Tempat Wisata di Bangka Belitung yang Banyak Menyimpan Cerita Sejarah, Paling Cocok Ajak Anak Liburan

Namun penduduk setempat gak lagi mengelola objek wisata ini.

Kamu harus mencari jalan sendiri melalui semak-semak untuk mencapai air terjun yang indah ini

Ketika kamu sampai, usaha kamu akan terbayar lunas karena pemandangan di sana sangat indah dan sejuk.

Lokasi: Desa Krajan, Kecamatan Jatinom, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: