Honda

7 Manfaat Minyak Zaitun untuk Kecantikan Kulit Wajah dan Tubuh, Salah Satunya Bisa Jadi Penghapus Make Up

7 Manfaat Minyak Zaitun untuk Kecantikan Kulit Wajah dan Tubuh, Salah Satunya Bisa Jadi Penghapus Make Up

7 Manfaat Minyak Zaitun untuk Kecantikan Kulit Wajah dan Tubuh, Salah Satunya Bisa Jadi Penghapus Make Up--Freepik

PALEMBANG, PALPRES.COM- Ternyata ada 7 manfaat minyak zaitun nih untuk kecantikan pada wajah dan tubuh.

Selain kaya akan antioksidan dan senyawa spesifik.

Tanaman yang disebut polifenol yakni minyak zaitun ini juga dapat membantu melindungi tubuh dari kerusakan akibat radikal bebas.

Selain itu, vitamin B kompleks, E, serta omega-3 dan omega-6 yang ditemukan dalam minyak zaitun juga bermanfaat bagi kesehatan tubuh.

BACA JUGA:TERUNGKAP! Khasiat Minyak Ikan yang Tak Banyak Orang Tahu, Ternyata Ini Manfaatnya

Minyak zaitun baik untuk kulit dan jantung, di antara bagian tubuh lainnya.

Nilai gizi pada minyak zaitun juga banyak manfaatnya.

Kandungan ini sering digunakan untuk melembapkan kulit, karena merupakan makanan yang tinggi lemak sehat.

Dilansir dari website Hello Sehat, berikut ini adalah beberapa manfaat menggunakan minyak zaitun untuk kecantikan kulit. Yuk, simak! 

BACA JUGA:6 Tips Mengatasi Gatal Karena Uban, Salah Satunya Gunakan Perawatan Rambut dengan Minyak Zaitun

1. Menghilangkan Riasan Wajah

Menghilangkan riasan wajah adalah salah satu manfaat dari penggunaan minyak zaitun pada wajah.

Pembersih berbahan dasar air gak dapat mengangkat kotoran sebaik minyak zaitun.

Riasan tahan air juga dapat dibersihkan dengan pembersih berbasis minyak, seperti minyak zaitun.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: