RDPS
Honda

4 Tips Memilih Outfit Untuk Pemilik Lengan Besar, Dijamin Tampil Lebih Percaya Diri

4 Tips Memilih Outfit Untuk Pemilik Lengan Besar, Dijamin Tampil Lebih Percaya Diri

4 Tips Memilih Outfit Untuk Pemilik Lengan Besar, Dijamin Tampil Lebih Percaya Diri-ilustrasi-

BACA JUGA:Bisa Jadi Inspirasi Outfit! Ini 8 Trend Fashion Muslimah yang Akan Booming Pada Tahun 2024

Kamu sebaiknya mencari dan memilih pakaian yang justru dapat membuat penampilan kamu menjadi lebih menarik.

Pada artikel ini, akan direkomendasikan memberika beberapa baju yang cocok dan bagus jika digunakan untuk kamu yang memiliki lengan yang besar. 

Baju ini memiliki desain yang unik, sehingga dipercaya bisa memberikan kesan yang lebih merampingkan bentuk lengan kamu. 

Kamu tidak perlu khawatir, baju ini bisa kamu gunakan sehari-hari, baik kegiatan formal maupun kegiatan non-formal.

Berikut ini adalah baju yang cocok digunakan untuk kamu yang memiliki lengan yang besar, yaitu:

BACA JUGA:Jangan Salah Kostum! Hindari 6 Outfit Ini Saat Pergi Kondangan

1. Baju lengan Batwing (kelelawar)

Baju dengan model lengan kelelawar, sesuai dengan namanya, baju ini memiliki lengan dengan ciri lengan yang seperti kelelawar. 

sehingga akan lebih menyamarkan bentuk lengan yang besar. 

Baju jenis ini cocok kamu padu-padankan dengan celana atau rok yang lebih menampilkan lekuk tubuh bagian bawah. 

Namun untuk kamu yang menggunakan hijab, sebaiknya untuk bawahannya, rok atau celana yang tidak terlalu menonjolkan bentuk tubuh.

 

2. Baju garis-garis vertikal

Setiap orang pasti memiliki koleksi baju dengan motif garis-garis. Akan tetapi harus diperhatikan motif garis-garis seperti apa yang cocok digunakan oleh orang yang memiliki lengan yang besar.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: