Diklaim Terbesar di Dunia, Pabrik Semen di Kalimantan Timur Mampu Serap 13.000 Tenaga Kerja, Kapan Beroperasi?
Ilustrasi pabrik semen terbesar di dunia ada di Kalimantan Timur-pixabay-
Dilansir dari laman Pemkab Kutai Timur, pada Agustus 2023 kemarin pabrik semen ini telah diresmikan.
Lahan dari pembangunan tempat penghasil semen ini sangat luas mencapai 822 hektare.
BACA JUGA:Apa Sih Perbedaan dan Keuntungan dari 5 KUR Bank Mandiri? Ini Penjelasannya!
Bahkan, pabrik semen ini nantinya juga bisa menyerap hingga 13.000 tenaga kerja.
Dimana pemilik dari tempat produksi semen yang ada di Kutai Timur ini adalah PT Kobexindo Cement.
PT Kobexindo Cement sendiri merupakan perusahaan yang dibangun bersama kelompok Hongsi HoldingGrup dari China dengan PT Kobexindo.
Walaupun dibangun oleh perusahaan China, pabrik semen di Kalimantan Timur ini diklaim ramah lingkungan.
BACA JUGA:Menteri Hadi Dampingi Presiden Jokowi, Resmikan Jalan Tol Pamulang-Cinere-Raya Bogor
BACA JUGA:Tanpa Dana APBN dan APBD, Inilah Proyek Pelabuhan Baru di Sumatera Selatan, Kapan Dibangun?
Pabrik semen ini diketahui menggunakan teknologi pure low temperature and waste heat power generation yang disebut sebagai ramah lingkungan.
Bukan hanya gunakan teknologi yang ramah lingkungan, pengelola tempat penghasil semen di Kalimantan Timur ini juga akan memperhatikan kesejahteraan masyarakat sekitar.
Dimana perusahaan ini akan membantuu dalam pembangunan jalan dan memberikan bantuan bidang pendidikan.
Terpenting adalah memberikan kontribusi pada peningkatan ekonomi di wilayah Kalimantan Timur tersebut.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: