Honda

Apa Perbedaan KUR dan KUPRA? Simak Penjelasan Selengkapnya Disini

Apa Perbedaan KUR dan KUPRA? Simak Penjelasan Selengkapnya Disini

Ilustrasi uang dari hasil pinjaman pengajuan KUR atau KUPRA BRI-Foto: Freepik-

BACA JUGA:Selain KUR 2024, Ada Juga KUPRA BRI, Bisa Bayar Musiman

7. Calon nasabah atau debitur tidak memiliki pinjaman di tempat-tempat lain.

Pinjaman jenis ini termasuk ke dalam investasi dan juga modal kerja.

6. Fotokopi KTP suami dan istri

7. Fotokopi Kartu Keluarga (KK)

BACA JUGA:Simak Ketentuan Pinjaman KUR 2024, Cara dan Syaratnya Ada Perubahan?

BACA JUGA:KUR BRI 2024 Ditolak? Jangan Khawatir, Ajukan Pinjaman KUPRA Aja

8. Fotokopi buku nikah 

9. Lampirkan Surat Keterangan Usaha (SKU) dari lurah/kades

10. Photo 3x4

11. NPWP untuk pinjaman di atas Rp 50 juta

BACA JUGA:KUR BSI 2024 Kembali Dibuka, Pengajuan Mudah, Limit Pinjaman Hingga 500 Juta Rupiah!

BACA JUGA:Butuh Dana Usaha Darurat? Cukup Ajukan KUR BTN, Limit Hingga Rp500 Juta, Tenor Kecil dengan Syarat Mudah

Sedangkan untuk limit pinjaman yang ditawarkan oleh KUPRA BRI 2024 ini ialah mulai dari Rp 1-250 juta.

Lalu apa perbedaan dari KUPRA?

Melansir dari berbagai sumber, berikut ini perbedaan antara KUR dan KUPRA:

1. KUR adalah program pemerintah yang disalurkan melalui bank, salah satunya ialah BRI.

BACA JUGA:Dana Pinjaman Hingga Rp100 Juta, Ini Cara Ajukan KUR Bank Mega 2024, Simak Syarat-syarat Lengkapnya!

BACA JUGA:Cara Mengajukan Pinjaman KUR BSI 2024, Lengkap dari Awal Sampai Cair dengan Prinsip Syariah

2. Sementara KUPRA bukan program dari pemerintah melainkan program murni dari BRI itu sendiri.

3. KUR ditujukan untuk pelaku UMKM.

Sementara KUPRA ditujukan untuk umum.

4. Bunga KUR ialah 6 persen efektif pertahun, naik 1 persen ketika pengajuan berikutnya.

BACA JUGA:BRI Optimis Target Penyaluran KUR Sebesar Rp165 Triliun, September 2024 Mendatang Rampung

BACA JUGA:KUR BCA 2024 Tanpa Jaminan, Pinjaman Rp50 Juta Angsuran Ringan, Begini Caranya

Sementara KUPRA bunganya 0,95 - 1,2 persen perbulan.

5. KUR bebas biaya adminitrasi dan provisi.

Sementara KUPRA hanya bebas biaya provisi, biaya administrasinya mulai dari Rp 10 ribu.

6. KUR tidak ada asuransi, sedangkan KUPRA ada asuransi.

BACA JUGA:Sebelum Ajukan Pinjaman, Cek Tabel Angsuran KUR BRI 2024, Plafon Rp500 Juta dengan Bunga 5 Persen per Tahun

BACA JUGA:KUR BRI 2024 Telah Dibuka, Ini Jenis Produk, Persyaratan dan Suku Bunganya

biasanya diikutkan di program untuk asuransi kesehatan dan juga santunan meninggal dunia jika masih dalam pinjaman 1 tahun pertama.

7. KUR tidak bisa mengajukan tambahan pinjaman selama masa pembayaran. 

KUR harus lunas dulu pembayaran kredit baru bisa mengajukan lagi.

Sedangkan KUPRA bisa mengajukan tambahan pinjaman meskipun masa kredit pembayaran belum berakhir.

BACA JUGA:Syarat Mudah Pinjaman KUR BCA 2024, Siap Beri Modal Tambahan UMKM Hingga Rp500 Juta, Catat Ini Caranya

BACA JUGA:BRI Terima Kuota KUR 2024 Terbesar, Nominalnya Capai Rp165 Triliun, Ini Syarat Untuk Pengajuan Pinjaman KUR

8. Pembayaran kredit KUR dibayarkan setiap bulan.

Sementara KUPRA pembayarannya bisa perbulan, bisa juga musiman.

Misal petani kopi yang panennya musiman yakni satu tahun sekali.

Maka debitur bisa membayar kredit setahun sekali.

BACA JUGA:Pengajuan KUR BRI 2024 Bisa dari Rumah Loh! Syaratnya Cuma KTP dan Email, Begini Cara Daftarnya

BACA JUGA:Cara Mengajukan KUR Pegadaian Syariah, Bebas Riba Bisa Dapat Dana Rp10 Juta untuk Modal Usaha, Cek Disini

Pembayaran musiman yakni 6-12 bulan sekali. *

 

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di Palpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA palpres.com". 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: