Tangki Bahan Bakarnya di Dek Depan, Inilah Skutik Murah SYM Mio 110, Siap Bersaing di Indonesia?
Ilustrasi skutik murah SYM Mio 110-sym global-
PALPRES.COM - Pasar otomotif Indonesia masih dikuasai pangsa skuter matic Honda dan Yamaha.
Akan tetapi, telah hadir skuter matic bergaya klasik yang dikabarkan pantas menjadi pesaing produk Honda dan Yamaha.
Skutik baru bergaya retro ini mempunyai nama mirip dengan Yamaha Mio.
Namun, skuter Mio 110 ini diproduksi oleh SYM Malaysia.
Lantas, seperti apa tampilan desain SYM Mio 110 ini?
Ya, secara tampilan desain motor SYM Mio 110 mengusung konsep desain retro modern.
Tidak hanya memiliki kemiripan nama, bahkan desainnya juga menyerupai produk dari kompetitornya tersebut.
Menariknya, SYM Mio 110 tetap mempunyai ciri khas tersendiri.
BACA JUGA:Nonton YouTube Bisa Hasilkan Saldo DANA Gratis Rp121 Ribu Langsung Cair? Ini Caranya!
BACA JUGA:Jokowi Tinjau Proyek Pembangunan Jalan Solo-Purwodadi di Sragen, Anggaran Capai Rp204 miliar
Misalnya desain bodi yang lebih agresif dengan grafis lekukan yang tampak dari beberapa bagian depan hingga belakang.
Bukan itu saja, SYM Mio 110 juga memiliki bodi minimalis yang imut.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: