Citraland
Honda

Episode Terakhir ‘Tira’ Sudah Tayang, Kumpulkan Easter Egg dalam Serialnya

Episode Terakhir ‘Tira’ Sudah Tayang, Kumpulkan Easter Egg dalam Serialnya

Episode Terakhir ‘Tira’ Sudah Tayang Disney+ Hotstar, Kumpulkan Easter Egg dalam Serialnya--

Adegan ini ternyata memiliki makna tersembunyi, yang mengarahkan penonton pada sebuah fakta mengejutkan yang diungkap di episode selanjutnya. 

BACA JUGA:Serial Terbaru ‘Light Shop’ Tayang Perdana Tahun Ini, Menampilkan Aktor Ju Jihoon dan LeE Jungeun

Widya merupakan bagian dari naga

Widya yang saat ini sukses menjadi aktris senior laga ternyata memiliki masa remaja yang cukup sulit, di mana ia harus berjuang untuk sembuh.

Sang ibu pun mengorbankan segalanya demi menyembuhkan Widya, ia merelakan nyawanya dengan memberikan roh naga dan kekuatan kepada Widya. 

Karena mantra naga yang diberikannya tersebut, kini Widya bisa memiliki kekuatan untuk tidak perlu tidur, namun hal tersebut membuat Widya merasa bersalah seumur hidupnya.

Dibintangi oleh Chelsea Islan sebagai Suci/Tira, bersama Bhisma Mulia sebagai Ben, Karina Suwandi sebagai Widya, Jeremie J. Tobing sebagai Haikal, Agnes Naomi sebagai Maudy, Asri Welas sebagai Wenny, Egi Fedly sebagai Angkasa, dan Marcell Siahaan sebagai Gun, “Tira” disutradarai oleh Zahir Omar dengan Bismarka Kurniawan, Wicky V. Olindo, dan Joko Anwar sebagai produser serta Anthony Buncio sebagai produser eksekutif/showrunner dan Kevin Ryan Himawan sebagai co-producer, berdasarkan cerita yang ditulis oleh Aline Djayasukmana bersama Ian Adiwibowo, Pratiwi Juliani, dan Mian Tiara.

BACA JUGA:MAXstream Rilis Serial Orisinal Suspense Crime-Thriller ‘Madam Rose’, Lengkap Daftar Pemain dan Sinopsisnya

Saksikan seluruh episode “Tira” secara eksklusif di Disney+ Hotstar.

Penonton dapat mulai berlangganan Disney+ Hotstar dengan mengunduh aplikasi Disney+ Hotstar (Android dan iOS) atau melalui situs web (www.DisneyPlusHotstar.id) untuk mengakses lebih dari 1.500 film dan 25.000 episode film serial, termasuk Disney+ Originals dari Disney, Marvel, Star Wars, Pixar, National Geographic, dan konten berkualitas dari Asia yang meliputi konten berbahasa Indonesia, Korea, dan Jepang di bawah merk Star.

Bagi para pelanggan, pastikan untuk memperbarui aplikasi Disney+ Hotstar Anda agar dapat menikmati film dan serial favorit Anda dengan desain interface baru serta pengaturan yang dapat disesuaikan.*

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: