Honda

Yamaha Ngamuk, di Tantang Honda Stylo 160, Langsung Rilis Skutik Baru Terbaik Dikelasnya

Yamaha Ngamuk, di Tantang Honda Stylo 160, Langsung Rilis Skutik Baru Terbaik Dikelasnya

Ilustrasi Skutik Baru dari Yamaha Siap Tantang Honda Stylo 160.-Foto Tangkapan Layar Youtube YRP Official-

PALPRES.COM- Pabrikan Yamaha seperti gak mau kalah sama saingat terberatnya yakni Honda.

Bagaimana tidak Yamaha dikabarkan mengamuk ingin menantang Honda Stylo 160 dengan merilis skuter matik (Skutik).

Warna baru untuk grand Filano dan Faziio dirilis oleh PT YIMM (Yamaha Indonesia Motor Manufacturing.

Hal itu dilakukan setelah saingan terberat Yamaha yakni Honda memperkenalkan Stylo yang sama-sama akan bertarung pada motor Retro lebih modern.

BACA JUGA:Gunakan Teknologi dan Fitur Modern, Yamaha Vixion 2024 Hadir Kembali? Segini Harganya

BACA JUGA:Yamaha Bagikan Tips 6 Cara Berkendara Sepeda Motor di Musim Hujan

Yamaha Grand Filano Hybrid conect kini diberikan opsi warna baru pada dua tipe yaitu tipe lak dengan tampilan elegan.

Tersaji dalam dua warna yaitu luck White Bird dan warna baru luck Dark silver yang semakin menambah kesan mewah bagi pengendaranya.

Kemudian tampilan warna lebih soft terdapat pada Yamaha Grand Filano Hybrid connected varian Neo yang memiliki lima pilihan warna baru yaitu Neo blue, Neo matte black, Neo red, Neo pink move dan Neo Yellow.

Dua pilihan warna di antaranya yang merupakan warna baru unggulan yaitu Neo pink move yang semakin menambah kesan modern dan fashionable serta Neo yellow yang cerah.

BACA JUGA:Tampang Mirip Vespa Excel, Inilah Skutik Jadul Suzuki Gemma 125, Harganya Rp36 Juta

BACA JUGA:Yamaha FZ-X 2024, Menggabungkan Gaya Klasik dan Modern, Harga 25 Jutaan

Seluruh tampilan baru Yamaha Filano Hybrid connected luck dan Neo sudah dapat dibeli pada seluruh dealer resmi Yamaha Indonesia mulai bulan Februari 2024.

Yamaha Grand Filano 2024 dengan warna baru ini dibandol Rp27.500.000.

Sedangkan untuk Grand Filano Neo dibandrol Rp26.750.000 semuanya berstatus onroad Jakarta.

Selain Grand Filano, Yamaha juga merilis warna baru untuk Faziio yaitu neo in berupa sentuhan warna pastel.

BACA JUGA:5 Keunggulan Yamaha LEXi LX 155 Buat Berkendara Makin Praktis dan Lincah, OTR Palembang Mulai Rp26 Jutaan

BACA JUGA:Usung Tema Neo Retro, Yamaha Rilis FZ-X 2024, Fitur Canggih dan Harganya Murah Dikantong

Kemudian Neo Zelo memiliki warna yang cerah sehingga cocok digunakan untuk pengendara yang energi.

Lalu bicara tentang harga Yamaha Faziio 2024 dengan warna baru tipe L conneected dibandrol Rp23.500.000.

Sedangkan untuk tipe Neo di bandrol Rp22.650.000 semuanya berstatus on the road (OTR) Jakarta.

Wah seru dan ketat banget ya guys untuk persaingan skutik di pasar Indonesia.

BACA JUGA:Honda Stylo 160 Segera Mengaspal di Indonesia Febuari 2024, Bikin Yamaha Lexi 155 Sulit Bernafas!

BACA JUGA:Yamaha Aerox 160, Miliki 4 Keunggulan dengan Sistem Pengamanan Paling Pintar Bikin Lawannya Terpana

Itulah gambaran persaingan skutik Retro dari Yamaha dan juga Honda.

Sekarang tinggal kalian yang memilih kira-kira lebih suka yang mana?

Semoga saja informasi ini bisa memberikan manfaat maupun referensi bagi kalian yang menginginkan motor skutik. Terima kasih*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: