Sudah Berusia 1.274 Tahun, Destinasi Wisata Sejarah Ini Berada di Kota Salatiga, Ada yang Tahu?
Salah Satu Lokasi Destinasi Wisata Sejarah di Kota Salatiga.-Foto Youtube.-
Tidak hanya itu saja, dirangkum dari Palpres.com ada 4 destinasi wisata sejarah yang wajib kalian kunjungi di Kota Salatiga, diantaranya.
* Alun-alun Pancasila
BACA JUGA:5 Tempat Wisata Hits di Salatiga yang Suhu Udaranya Sejuk, Cocok untuk Healing Liburan Keluarga
BACA JUGA:13 Destinasi Wisata di Salatiga yang Cocok Dikunjungi Saat Weekend, Akhir Pekan Makin Seru Asyik
Destinasi wisata sejarah lainnya itu yakni alun-alun Pancasila.
Lokasi ini pun selain tempat bersejarah, dijadikan juga tempat wisata keluarga karena terdapat area bermain untuk anak-anak.
Dijamin liburan kamu tidak akan membosankan.
Disini terdapat 3 patung pahlawan yang menjadi salah satu ikon kebanggaan kota Salatiga.
BACA JUGA:5 Tempat Wisata di Salatiga yang Menarik, Pesona Alamnya Menakjubkan, Banyak Spot Foto Instagramable
BACA JUGA:5 Tempat Wisata Hits di Salatiga yang Menarik untuk Dijelajahi, Harga Tiketnya Murah Mulai 2 Ribuan
Yaitu ada patung Brigjend Sudiarto, Adisucipto, dan Yos Sudarso.
Selain itu, kamu juga dapat menikmati berbagai kuliner yang ada di sekitar alun-alun ini.
Berbagai jenis makanan bisa kamu coba disini hingga kuliner khas Kota Salatiga.
* Taman Wisata Sejarah Salatiga
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: