10 Oleh-oleh Khas Jogja Kekinian yang Populer di Kalangan Remaja, Sudah Pernah Cicip?
10 Oleh-oleh Khas Jogja Kekinian yang Populer di Kalangan Remaja, Sudah Pernah Cicip?--Ilustrasi
Bakpia Kukus Tugu Jogja memiliki tekstur yang lembut dengan isian berbentuk pasta yang meleleh dan sangat enak juga lezat.
Bakpia Kukus Tugu Jogja tersedia dalam beberapa varian rasa seperti kacang hijau, coklat, keju, dan masih banyak lagi.
2. Coklat Monggo
Coklat Monggo merupakan oleh-oleh khas Yogyakarta kekinian cukup populer di kalangan wisatawan muda.
Coklat ini diproduksi dengan nuansa kental budaya Jawa dan dibuat langsung oleh orang Belgia yang prihatin dengan rasa coklat pasaran di Indonesia.
Rasanya cenderung lebih ke arah pahit, cocok bagi pecinta coklat berkualitas tinggi.
Selain dark chocolate, terdapat juga varian coklat yang dimodifikasi, seperti coklat cabai, praline, dan coklat unik lainnya.
BACA JUGA:8 Oleh-oleh Khas Pekalongan yang Paling Banyak Diborong oleh Wisatawan Saat Pulang Liburan
BACA JUGA:3 Kuliner Lezat Khas Salatiga, Cocok untuk Oleh-oleh Mudik Lebaran 2024!
Coklat Monggo juga tersedia di cafe dengan nuansa bangunan kolonial di Tirtodipuran dengan harga mulai dari Rp25.000 hingga Rp250.000.
3. Kue Ugura Oma Opa
Kue Ogura Oma Opa merupakan oleh-oleh khas Jogja yang kekian dan berbasis bolu Jepang dengan tekstur lembut dan moist.
Kue ini memiliki tiga varian rasanya, yaitu keju, coklat, dan durian.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: