Honda

Klasik Makin Gahar! Ini 4 Keunggulan Kawasaki W175 SE Black Style, Si Ganteng Bertampang Sangar

Klasik Makin Gahar! Ini 4 Keunggulan Kawasaki W175 SE Black Style, Si Ganteng Bertampang Sangar

Klasik Makin Sangar! Ini 4 Keunggulan Kawasaki W175 SE Black Style, Si Ganteng Bertampang Sangar-YouTube/ Yunuro Project-

BACA JUGA:Dapat Potongan Khusus, Motor Listrik di IIMS 2024 Dijual Setengah Harga, Cek Daftarnya

BACA JUGA:Solusi Motor Yamaha Makin Hemat BBM: Gunakan Tutup Tangki Punya Honda! Ini Alasannya?

2. Memiliki performa Mesin yang tangguh

Mesin berjenis air-cooled, 4-stroke single dengan volume silinder sebesar 177 cc. 

Power maksimum yang dihasilkan mencapai 9,6 kW {13 PS} / 7.500 rpm, sementara torsi maksimum mencapai 13,2 Nm {1,3 kgfm} / 6.000 rpm.

Dengan perbandingan kompresi sebesar 9,1:1, motor ini menawarkan performa yang handal dalam segala situasi.

 

3. Menggunakan rangka semi-double cradle

Kawasaki W175 SE Black Style ini menggunakan rangka semi-double cradle yang terbuat dari baja, memberikan kekuatan dan ketahanan yang pastinya optimal banget nih.

Untuk suspensi depan menggunakan garpu teleskopik yang berdiameter 30 mm, sementara untuk suspensi belakang menggunakan swingarm dengan dual shock absorbers yang dilengkapi dengan penyesuaian pegas preload. 

Dan untuk roda depan berukuran 80/100-17M/C 46P, sementara untuk roda belakang berukuran 100/90-17M/C 55P. 

Dengan sudut putar sebesar 26,0° dan trail sebesar 76 mm, Kawasaki W175 SE Black Style menawarkan kelincahan dan sangat stabil saat bermanuver.

BACA JUGA:Mengenal Honda Giorno 2024, Motor Bergaya Klasik dengan Teknologi Modern

BACA JUGA:Dikira Sama Padahal Beda, Inilah Perbedaan Motor Trail dan Motor Cross, Jangan Salah Sebut Lagi Ya!

4. Dilengkapi dengan sistem rem yang andal

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: