Mangkrak 22 Tahun, Inilah Proyek Tol Sepanjang 21,04 Kilometer yang Digagas Era Soeharto, Apa Namanya?
Ilustrasi proyek jalan tol Becakayu yang sempat mangkrak 22 tahun-freepik-
Akibatnya, mau tidak mau menjadikan proyek jalan tol ini mangkrak selama 22 tahun, tepatnya hingga tahun 2015.
Dimana ruas jalan tol yang diketahui mangkrak ini kemudian dikenal dengan nama Becakayu.
BACA JUGA:Lakukan 7 Amalan Pembuka Rezeki Ini, Siap-siap Rezeki Mendadak Datang Menghampiri
BACA JUGA:Mobil Listrik Mitshubisi L100 IV, Si Mungil nan Tangguh, Tampil Futuristik
Pembangunan proyek ini kemudian kembali menggeliat setelah Presiden Jokowi menjadikannya sebagai proyek strategis nasional.
Jalan Tol Becakayu akhirnya dikerjakan kembali dengan ditandai prosesi groundbreaking pada Oktber 2014.
Jalan tol penghubung Bekasi - Jakarta ini setidaknya menelan investasi mencapai Rp8,54 triliun.
Sedangkan alokasi dana pembebasan lahannya sebesar Rp500 miliar lebih.
BACA JUGA:Inilah Proyek Flyover Pertama di Kota Serang, Ditarget Rampung November 2024, Anggarannya?
Jalan ini didesain melebar hingga 2 x 3 lajur yang dibangun dengan model jalan layang sepanjang 21,04 kilometer.
Jalan Tol Becakayu sebagian seksinya telah diresmikan pada tahun 2017 dan sisanya dirampungkan tahun selanjutnya.
Diketahui, investor dan pengelola jalur tol ini merupakan anak usaha dari PT Waskita Karya (Persero) Tbk bernama PT Waskita Toll Road.
Emiten kontruksi BUMN Karya ini diketahui memegang 98,97 persen saham pengelola jalur tol Becakayu, PT Kresna Kusuma Dyandra Marga.
BACA JUGA:Diklat Kader Bela Negara Gabungan dan Pegawai Kementerian PAN RB Digelar, 136 Peserta Dibekali Ini
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: