Realme 12 Series 5G Resmi Masuk di Indonesia, Ini Harga dan Spesifikasinya!
Realme 12 Series hadir di Indonesia-tangkapan layar realme-
Sementara itu, untuk spesifikasi lain kedua HP ini hampir sama.
Misalnya kapasitas baterai 5000 mAh, NFC, fingerprin under display, dan ada IP rating IP54 di realme 12+ 5G dam IP68 di realme 12 Pro+ 5G
Harga dan Penjualan
BACA JUGA:Murahnya Kebangetan! Harga 5 Hp Samsung Galaxy Seri A Terjun Bebas di Tahun 2024
BACA JUGA:OPPO Luncurkan Watch X, Smartwatch Elegan Dengan Fitur Olahraga Badminton
Harga realme 12+ 5G dengan RAM 8 GB dan storage 256 GB dibandrol seharga kisaran Rp 4.199.000, dan selama masa flash sale harganya ada pengurangan menjadi Rp 3.999.000.
Tersedia dua pilihan warna yaitu Pionir Green (hijau) dan Navigator Beige (putih).
Sedangkan untuk harga realme 12 Pro+ 5G untuk yang 8/256 GB dibandrol dengan harga Rp. 5.999.000.
Saat flash sale menjadi Rp 5.599.000.
BACA JUGA:Hp Samsung Turun Harga Anjlok di Maret 2024, Samsung S23 Ultra Segini Harganya
Sementara itu untuk varian yang 12/512 GB dibandrol dengan harga Rp 6.999.000, dan saat flash sale menjadi Rp6.599.000.
Tersedia dua warna, yaitu Submarine Blue (biru) dan Navigator Beige (putih).
Flash sale di mulai tanggal 3-7 Maret 2024, dan penjualan secara perdana secara umum akan di mulai pada 8 Maret 2024.
Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di Palpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA palpres.com".
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: