Honda

5 Wisata Taman Bunga yang Populer di Bandung, Bisa Jadi Alternatif Libur Lebaran 2024

5 Wisata Taman Bunga yang Populer di Bandung, Bisa Jadi Alternatif Libur Lebaran 2024

5 Wisata Taman Bunga yang Populer di Bandung, Bisa Jadi Alternatif Libur Lebaran 2024-Freepik-

PALPRES.COM - Mendapat julukan Kota Kembang, Bandung memang memiliki beberapa destinasi yang tepat dikunjungi bagi kamu si pecinta taman bunga

Terletak di Jawa Barat, Kota Bandung sepertinya memang selalu menarik perhatian banyak wisatawan dengan sederet destinasi wisatanya yang indah.

Kota ini memiliki banyak wisata, mulai dari wisata kuliner hingga wisata alamnya yang akan membuat libur Lebaran 2024 kamu menjadi lebih berkesan.

Nah, apakah kalian tahu jika kota satu ini ada wisata yang cocok dikunjungi bersama keluarga dan menjadi wisata edukasi, tempat wisata itu ialah taman bunga.

BACA JUGA:Spektakuler! 7 Tempat Favorit Ngabuburit di Palembang, Nomor 6 Bisa Lihat Keindahan Sunset Tepi Sungai

BACA JUGA:Rekomendasi Tempat yang Cocok Buat Ngabuburit di Palembang, Dijamin Puasa Gak Boring Loh!

Berkunjung ke Kota Bandung tidak akan lengkap rasanya jika tidak mengunjungi taman bunga.

Sebuah kota yang dikelilingi oleh bentang pegunungan ini menjadikan iklim di Bandung jadi habitat yang terbaik bagi bunga-bunga untuk tumbuh bermekaran.

Karena berada di dataran tinggi, membuat Kota Bandung memiliki tanah yang subur dan udara yang sejuk, sehingga ada banyak taman bunga di kota ini.

Berwisata alam dengan mengunjungi taman bunga merupakan pilihan tepat untuk memanjakan mata kamu dan berileksasi dari penatnya kepadatan kota.

BACA JUGA:Keindahan Kampung Unik di Bali dengan Air Terjun Cantik Mirip Tirai Berlapis-lapis!

BACA JUGA:5 Tempat Wisata di Lubuk Linggau,Bisa Melihat Air Terjun Bak Tirai 12 Meter hingga Jelajahi Gua Zaman Belanda

Untuk itu, inilah 5 wisata taman bunga yang populer di Bandung dan bisa menjadi alternatif wisata libur Lebaran 2024.

1. Taman Bunga Cihideung

Ketika berkunjung ke Bandung, jangan lupa untuk mampir ke Desa Cihideung, Parongpong. 

Desa tersebut terkenal dengan surga tanaman hias di Bandung. 

BACA JUGA:5 Tempat Wisata Air Terjun di Sumatera Selatan, Seru Dikunjungi Saat Libur Lebaran, Cuma Bayar 2.000

BACA JUGA:6 Desa Paling Unik di Indonesia, Nomor Terakhir Dijuluki Surga di Atas Awan

Disana, kamu akan menjumpai banyak bunga dan tanaman hias di sepanjang jalan yang berjajar rapi. 

Dari kolekasi bunga mawar, melati, anggrek hingga tanaman bonsai akan dengan mudah kamu jumpai disini. 

Panorama bunga yang indah hingga suasana alam yang sejuk, dijamin akan membuat kamu betah berlama-lama disini. 

Untuk menikmati indahnya bunga di Taman bunga Cihideung ini, kamu hanya perlu menyiapkan uang Rp 5 ribu saja, lho. 

BACA JUGA:4 Objek Wisata Libur Lebaran di Bandung yang Bikin Happy, Nomor 4 Ada Cafe dengan Vibes Eropa

BACA JUGA:5 Daftar Destinasi Wisata Terbaik di Kalimantan Timur, Cocok untuk Berlibur, Banyak Pulau Eksotis

2. Taman Bunga Begonia

Bagi para pecinta bunga cantik, kamu sangat wajib untuk berkunjung ke Taman Bunga Begonia satu ini. 

Dengan luas tanah sekitar 2 hektar, Taman bunga Lembang ini banyak dihiasi oleh bunga cantik, seperti marigold, tulip, hingga celosia. 

Tak hanya itu, di taman ini pun juga menawarkan spot foto yang instagramable bagi para wisatawan, lho. 

BACA JUGA:5 Objek Wisata Curug Terbaik di Bandung yang Menyegarkan, Harga Murah, Lokasi Mudah Dijangkau

BACA JUGA:5 Kegiatan Seru di Lampung Bagi Keluarga yang Tidak Mudik Lebaran, Saatnya Jadi Turis Lokal

Dengan keindahan bunganya yang memanjakan mata, maka tak heran jika Taman Bunga Begonia ini seringkali dijadikan sebagai lokasi foto prewedding.

Untuk tiket masuk disini, kamu bisa membayar sekitar Rp10 ribu saja.

 Lokasinya ada di Jln. Maribaya No.120 A, Langensari, Lembang, Bandung.

3. Kebun Bunga Matahari Sky Garden

BACA JUGA:6 Destinasi Wisata di Kota Metro untuk Liburan, Bisa Lihat Bunga Sakura Mekar dengan Banyak Spot Foto Estetik

BACA JUGA:4 Wisata Religi Populer di Bandung, Pas Dikunjungi Saat Ngabuburit, Sejukkan Hati di Bulan Suci

Bagi kamu yang hobi hunting temat-tempat foto yang instagramable, maka Kebun Bunga Matahari Sky Garden ini bisa menjadi pilihan yang tepat. 

Kebun bunga satu ini memamerkan banyak bunga matahari yang sangat cantik. 

Selain itu, kebun bunga matahari ini memang selalu ramai dengan pengunjung di hari libur. 

Lokasi Kebun Bunga Matahari Sky Garden pun mudah ditemui sebab berada di rooftop Mall Paris Van Java. 

BACA JUGA:Inilah 5 Tempat Ngabuburit Asyik di Bangka Belitung, Paling Pas untuk Tunggu Buka Puasa

BACA JUGA:Seperti Atlantis! 5 Kota Hilang Tenggelam di Lautan, Apa Penyebabnya?

Untuk bisa berkunjung kesini, kamu bisa menyiapkan harga tiket masuk hanya sebesar Rp 5 ribu saa. 

Lokasinya berada di Jln. Sukajadi, Cipedes, Kec. Sukajadi, Kota Bandung. 

4. Rainbow Garden


Rainbow Garden menyuguhkan hamparan bunga yang tertata cantik-Google Maps/Siti Lilik Nur Rohmah-

Selanjutnya, rekomendasi taman bunga yang populer di Bandung adalah Rainbow Garden. 

BACA JUGA:6 Tempat Wisata di Lampung yang Cocok Dikunjungi Saat Mudik Lebaran, Lengkap Ada Air Terjun hingga Bukit

BACA JUGA:Ingin Pikiran Tenang dan Rileks? Kunjungi 8 Destinasi Wisata Umbul Air di Klaten, Segarkan Tubuh dan Pikiran

Ketika berkunjung kesini, kamu akan disuguhi hamparan bunga yang tertata cantik dengan beracam-macam warna pelangi. 

Uniknya lagi, sebanyak 80 persen bunga di taman ini bisa dimakan, lho. 

Bunga tersebut biasa disebut dengan Edible Flowers. 

Taman bunga satu ini pun menempati area tebing dengan kontur tanahnya yang miring dan berbentuk terasering. 

BACA JUGA:4 Tempat Ngbuburit Asyik di Malang, Saatnya Berburu Takjil Enak dengan Harga Murah

BACA JUGA:8 Objek Wisata Terbaik di Jambi, Ada Danau yang Jernih hingga Sensasi Bermain Seluncuran Setinggi 15 Meter

Penataan bunganya dari taman ini pun terlihat estetik dengan menciptakan spot foto yang instagramable. 

Untuk menikmati keindahan taman bunga disini, kamu bisa menyiapkan harga tiket masuk sebesar Rp20 ribu saja. 

Tidak hanya berkunjung ke taman bunga, kamu pun bisa mampir ke bermacam wahana yang ada di Floating Market Lembang.

5. Grace Rose Farm

BACA JUGA:5 Tempat Wisata Alam di Sukabumi yang Asri dan Sejuk, Cocok Dikunjungi Saat Ngabuburit

BACA JUGA:4 Cafe Outdoor Kekinian untuk Bukber di Palembang, Harga Terjangkau, Cocok yang Hobi Foto

Ada satu lagi taman bunga yang cantik di Kota Bandung yang tidak boleh kamu lewatkan. 

Taman bunga tersebut ialah Grace Rose Farm yang menjadi pemasok bunga di Kota Bandung dan daerah sekitarnya. 

Seperti namanya, taman bunga satu ini menyuguhkan berbagai jenis bunga mawar dan ada juga ratusan jenis bunga lain, baik dari dalam maupun di luar negeri. 

Memiliki lahan seluas 5 hektar, taman bunga ini menyiapkan pemandu wisata untuk memudahkan kamu mengelilingi taman bunga disini. 

BACA JUGA:7 Destinasi Wisata yang Wajib Kamu Kunjungi di Bukittingi, Alamnya Indah Bisa Uji Adrenalin

BACA JUGA:7 Destinasi Wisata Kediri, Lengkap dari Wisata Edukasi hingga Menikmati Sejuknya Udara Pegunungan

Kamu sebagai wisatawan akan menemukan sekitar 600 jenis tanaman hias dan akan terus bertambah hingga 1.000 jenis. 

Selain itu, kamu juga bisa mengikuti flower farm tour atau workshop di taman ini untuk mendalami hobi menanam bunga kamu, lho. 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: