Waktu Imsakiyah dan Buka Puasa Hari ke-12 Ramadan 1445 H Kota Palembang
Waktu Imsakiyah dan Buka Puasa Hari ke-12 Ramadan 1445 H Kota Palembang-Freepik-
Puasa juga menjadi tidak sah apabila dilakukan di hari-hari yang haram untuk berpuasa.
Berikut Jadwal Sholat Imsakiyah, dan Buka Puasa Hari ke-12 Ramadan 1445 H, Sabtu 23 Maret 2024:
- Imsak : 04:40
- Subuh : 04:50
- Terbit : 06:01
- Dzuhur : 12:11
- Ashar : 15:17
- Maghrib: 18:14
- Isya : 19:22
BACA JUGA:Amalan Doa Hari Ketujuh Ramadan, Minta Dijauhkan dari Perbuatan Dosa
Berikut bacaan niat sebelum menjalankan puasa Ramadan:
نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ فَرْضِ شَهْرِ رَمَضَانِ هذِهِ السَّنَةِ لِلهِ تَعَالَى
Arab Latin: Nawaitu shauma ghadin 'an adâ'i fardhi syahri Ramadhâni hâdzihis sanati lillâhi ta'âla.
Artinya: "Aku berniat puasa esok hari untuk menunaikan fardhu di bulan Ramadhan tahun ini, karena Allah ta'ala."
Doa Berbuka Puasa Ramadan:
Ketika hendak berbuka puasa, umat muslim dianjurkan untuk membaca doa. Adapun lafal doa berbuka puasa, yaitu:
اللَّهُمَّ لَكَ صُمْتُ وَعَلى رِزْقِكَ أفْطَرْتُ ذَهَبَ الظَّمأُ وابْتَلَّتِ العُرُوقُ وَثَبَتَ الأجْرُ إِنْ شاءَ اللَّهُ تَعالى
Arab Latin: Allâhumma laka shumtu wa 'alâ rizqika afthartu dzahaba-dh-dhama'u wabtalatil 'urûqu wa tsabatal ajru insyâ-allâh ta'âlâ
Artinya: "Duhai Allah, untuk-Mulah aku berpuasa, atas rezekimulah aku berbuka. Telah sirna rasa dahaga, urat-urat telah basah, dan (semoga) pahala telah ditetapkan, insyaaallah."
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: