5 Rumah Makan Legendaris Ini Wajib Kamu Singgahi Jika Mudik Via Jalintim Palembang –Jambi, Apa Saja?
Jika kamu letih dalam perjalanan melalui Jalintim Palembang –Jambi, tak ada salahnya mampir ke 5 rumah makan legendaris ini --Freepik
Penasaran apa saja rumah makan legendaris di Jalintim Palembang – Jambi?
Yuk kita kepoin 5 tempat makan tersebut !
BACA JUGA:Terkuak, Alasan Pengasuh Aniaya Anak Perempuan Aghnia Punjabi
1. Ayam Bakar Sakinah
Rumah makan legendaris di Jalintim Palembang – Jambi yang kami rekomendasikan pertama adalah Ayam Bakar Sakinah.
Jika kamu bosan makan masakan Padang, Ayam Bakar Sakinah pilihannya.
Adapun menu yang ditawarkan berupa ayam bakar, ayam goreng, serta sate yang bisa memanjakan lidahmu.
Soal harga jangan khawatir, sangat terjangkau.
Ayam Bakar Sakinah di Jalan Palembang-Jambi ini bisa menjadi pilihanmu, untuk menikmati cita rasa ayam yang sesungguhnya.
2. Pecel Lele Nusantara
Rumah makan legendaris di Jalintim Palembang – Jambi yang kami rekomendasikan kedua adalah Pecel Lele Nusantara.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Toko Bahan Kue di Palembang, Terlengkap dan Termurah, Berikut Alamatnya!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: