Honda

Mulai Baju Hingga Makeup, Ini Tren Warna Lebaran 2024, Minat?

Mulai Baju Hingga Makeup, Ini Tren Warna Lebaran 2024, Minat?

Ilustrasi tren warna yang banyak digunakan saat lebaran 2024-pixabay-

PALPRES.COM - Sebuah warna yang diaplikasikan pada makeup hingga pakaian menjadi suatu hal yang penting.

Pasalnya, pemilihan warna yang tepat pasti berpengaruh pada penampilan saat menggunakannya.

Terlebih saat lebaran tiba, sebagian besar orang tentunya sangat memperhatikan penampilan mereka dengan serba baru.

Berbicara mengenai penampilan pada setiap momen lebaran, pastinya selalu ada warna baru yang menjadi tren lebaran.

BACA JUGA:Punya Lokasi Strategis! Inilah 6 Rekomendasi Hotel di Palembang, Buat Moment Menginap Jadi Tak Terlupakan

BACA JUGA:Performa Tanpa Hambatan: RAM 8GB Samsung Galaxy A55 5G Menggebrak Pasar Gadget dengan Kamera Brilian, Speknya?

Adanya warna yang sedang tren tersebut, tentunya akan digunakan orang-orang dalam mempercantik penampilan mereka.

Seperti di moment lebaran 2024 yang akan datang, digadang-gadang ada warna yang akan jadi tren ketika momen lebaran tiba.

Lantas, warna apa yang akan menjadi tren dimaksud?

Dilansir dari kanal Youtube Zieqa Collections, inilah warna yang digadang-gadang bakal menjadi tren pada lebaran 2024 nanti.

BACA JUGA:Awas, Ada Waktu yang Diharamkan Bayar Zakat Fitrah, berikut Aturan Pembayarannya!

BACA JUGA:Ini Surga Tak Terjamah di Kaltim, Panoramanya Mirip Blausee di Swiss, Cek Lokasinya

Warna tersebbut salah satunya adalah warna tanah (earth tone) dan juga merah muda yang diprediksi akan menjadi warna riasan yang sangat digemari di momen lebaran 2024.

Warna tersebut dipilih lantaran dianggap memberikan kesan dan tampilan yang segar dan tak berlebihan.

Pakar rias juga memberikan tips agar mencari bedak atau faundation yang mempunyai warna sesuai pada kulit penggunanya dengan memulasnya di bawah rahang.

Jika menggunakan hijab, para pakar rias juga menyarankan untuk menggunakan warna riasan yang sedikit terang dari warna kulit dasar.

BACA JUGA:Mencengangkan, Matahari Terbit dan Tenggelam Telat di Desa Unik di Jogja, Penyebabnya?

BACA JUGA:Kapal Tongkang Muatan CPO Meledak dan Terbakar di Sungai Musi, Ini Penyebabnya?

Sedangkan untuk riasan bagian mata, seperti highlighter  dan eyeliner sebaiknya menggunakan warna nude dan coklat.

Warna-warna tersebut jarang sekali digunakan, tapi saat ini akan menjadi tren lantaran memberikan nunasa riasan yang berbeda.

Agar riasan lebaran bisa lebih awet, pastikan untuk menggunakan serum atau pelembab terlebih dahulu sebagai persiapan kulit.

Persiapan ini pastinya sangat penting agar wajah lebih terlihat segar dan makeup bisa lebih tahan lama.

BACA JUGA:Deretan 5 SMA Terbaik dengan Nilai UTBK Tertinggi di Palembang, Swasta Juaranya, Sekolah Mana?

BACA JUGA:Temani Mudik Lebaran, Astra Siapkan 299 Bengkel Siaga dan 805 Teknisi

Terpisah, para ahli juga menyarankan untuk memberikan jeda antara skin prep dengan foundation.

Selanjutnya hindari juga penggunaan produk perawatan wajah yang menyebabkan kulit iritasi.

Bahkan yang menyebabkan kulit terkelupas seperti retinol atau mengandung merkuri serta makeup sulit menempel.

Demikian informasi mengenai pilihan warna yang bakal tren pada lebaran 2024.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: