Pengalaman Gaming Luar Biasa dengan Itel RS4: HP 1 Jutaan Bisa Libas Game Berat, Layar Mulus 120 Hz

Pengalaman Gaming Luar Biasa dengan Itel RS4: HP 1 Jutaan Bisa Libas Game Berat, Layar Mulus 120 Hz-YouTube/Gadget Max-
Pada kamera depan atau kamera selfienya dibekali dengan resolusi 8 MP.
HP ini pun bisa merekam video hingga kualitas 2K@30fps dan 1080p@60fps.
5. Baterai
Itel RS4 dibekali dengan baterai berkapasitas besar, yaitu 5.000 mAh.
Dengan kapasitas tersebut sudah lazim ada di HP pada zaman sekarang.
Menurut beberapa sumber, baterai HP ini mampu bertahan hingga 21 jam ketika memutar video YouTube yang sudah diunduh.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Tempat Beli Laptop Murah dan Berkualitas di Palembang, Dijamin Gak Nyesel Deh!
Tidak hanya awet, baterainya pun dibekali dengan dua fitur yang kece, pertama fitur fast charging 45 watt.
Fitur keduanya ialah bypass charging, yang menjadi fitur langka di HP kelas entry level 1 jutaan.
Fitur ini mampu mengalirkan listrik dari charger langsung ke motherboard tanpa harus mengisi ke baterai.
Nah, bagi kamu yang tertarik ingin membeli Itel RS4, berikut ini varian dan harga yang tersedia, yaitu:
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: