Goa Belanda di Bandung Ini Penuh Misteri, Jangan Ucapkan Satu Kata Ini Disana

Ilustrasi goa Belanda di Bandung yang konon penuh dengan misteri-istock-
PALPRES.COM - Indonesia menjadi sebuah negara yang pernah diduduki bangsa asing termasuk Belanda.
Hal inilah yang menyebabkan banyaknya bangunan-bangunan lawas didirikan pada era kolonial Belanda.
Termasuk salah satunya yakni Goa Belanda yang terdapat di Bandung, Jawa Barat.
Menariknya, konon goa ini banyak tersimpan misteri yang belum terpecahkan hingga sekarang ini.
BACA JUGA:Diakui UNESCO, Toko Jamu Tertua di Indonesia Ternyata Ada di Jogja
Uniknya, ada satu kata yang tidak boleh diucapkan ketika berada di goa Belanda tersebut.
Lantas, kata apa yang tidak boleh diucapkan ketika berada di goa penuh misteri tersebut?
Ya, goa Belanda ini terletak di Taman Hutan Raya Ir H Juanda Bandung.
Untuk menuju kesana, pengunjung bisa berjalan kaki sejauh 1 kilometer dari pintu gerbang utama Dago Pakar.
Melihat katar belakangnya, goa Belanda ini dibangun sejak tahun 1906 lalu oleh kolonial Belanda.
Mulanya, goa ini merupakan sebuah terowongan yang dibangun untuk aliran air yang tersambung ke Sungai Cikapundung.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: