RDPS
Honda

Bukan Hanya Perbankan, Inilah 5 Jurusan Kuliah yang Paling Banyak Dibutuhkan di Bank, Apa Saja?

Bukan Hanya Perbankan, Inilah 5 Jurusan Kuliah yang Paling Banyak Dibutuhkan di Bank, Apa Saja?

jurusan kuliah yang banyak diincar perusahaan bank-Freepik-

BACA JUGA:8 Jurusan Kuliah yang Paling Diminati Lulusan SMK, Ada di Kampus Terbaik QS WUR 2024!

Jurusan ini mempelajari tentang ilmu, teori dan sumber daya ekonomi untuk memenuhi kebutuhan hidup manusia, sehingga sering dibutuhkan oleh bank.

Lulusan jurusan Ilmu Ekonomi biasanya diposisikan sebagai Analisis Kredit, Founding Officer, Customer Service dan juga Teller. 

5. Jurusan Hubungan Internasional

Jurusan Hubungan Internasional adalah jurusan kuliah yang banyak diincar bank. 

Di era globalisasi, bank-bank internasional semakin penting dalam perdagangan dan investasi lintas negara. 

Jurusan ini menawarkan pemahaman tentang politik, ekonomi, dan isu-isu global yang dapat mempengaruhi sektor perbankan, serta pemahaman tentang kerjasama internasional yang dapat membuka pintu ke berbagai peran dalam bank-bank internasional.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: