11 Lowongan Kerja Bagi Fresh Graduate Dibuka Perusahaan Kontraktor Penambangan Terbesar di Asia Tenggara
11 Lowongan Kerja Bagi Fresh Graduate Dibuka Perusahaan Kontraktor Penambangan Terbesar di Asia Tenggara-IG/-gokerja_official
PALPRES.COM - PT Kalimantan Prima Persada (KPP) merupakan anak perusahaan dari PT Pama persada Nusantara (PAMA), perusahaan kontraktor penambangan terbesar di Asia Tenggara yang sedang membuka lowongan kerja terbaru April 2024.
Berdiri sejak tahun 2003, PT Kalimantan Prima Persada secara signifikan menunjukkan kinerja dan kontribusi yang luar biasa dalam dunia bisnispertambangan batubara.
Selain bisnis eksplorasi dan eksploitasi pengembang pertambangan, PT Kalimantan Prima Persada juga melakukan layanan pelabuhan profesional dan berkualitas tinggi.
Lengkap dengan fasilitas dan infrastrukturnya yang memadai sehingga memberikan nilai tambah bagi pelanggan dan didukung oleh staf dan karyawan manajemen potensial dan kredibel.
Berikut ini PT Kalimantan Prima Persada (KPP) membuka lowongan kerja terbaru
Lowongan Kerja PT Kalimantan Prima Persada (KPP)
FGDP (FRESH GRADUATE DEVELOPMENT PROGRAM)
1. FGDP – Mine Plan Engineer
- S1 Teknik Geologi/Pertambangan/Sipil
BACA JUGA:Mandi Air Laut Bikin Burung Perkutut Makin Gacor, Benarkah?
2. FGDP – Plant Engineer
- S1/D4 Teknik Elektro/Mesin/Material/Metalurgi
3. FGDP – Cost and Budget Officer
- S1 Akuntansi, Manajemen Keuangan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: