Ternyata Bisa Dimakan! Inilah 8 Fakta Menarik Kecoa, Hewan Imut yang Menggelikan
Ternyata Bisa Dimakan! Inilah 8 Fakta Menarik Kecoa, Hewan Imut yang Menggelikan-Freepik-
BACA JUGA:Mengenal Lebih Dekat 4 Fakta Menarik Batu Akik Klawing, yuk Simak Ulasannya
BACA JUGA:5 Fakta Unik Tanaman Hias Bunga Kembang Sepatu, Salah Satunya Lambang Kebangsaan Malaysia
2. Kecoa bisa merasakan makanan tanpa perlu memakannya
Salah satu kelemahan kecoa adalah mereka tidak memiliki lidah dengan kemampuan perasa seperti manusia.
Namun, kelemahan ini bukan berarti mereka tidak bisa merasakan makanan sama halnya seperti manusia dan hewan lainnya.
Kecoa diketahui bisa merasakan makanan tanpa perlu memakannya.
Mereka memiliki indera perasa berupa rambut atau juga dikenal sebagai “rambut rasa” yang terletak di sekujur kaki, sayap, dan di sekitar mulutnya.
Rambut rasa milik kecoa ini berfungsi sama dengan pengecap pada lidah manusia untuk mendeteksi rasa manis, pahit, dan juga zat kimia dalam makanan.
BACA JUGA:Beracun Bagi Kucing, Inilah 7 Fakta Unik Bunga Lily, Si Cantik yang Memikat Banyak Hati
BACA JUGA:5 Fakta Menarik dari Film Badarawuhi di Desa Penari yang Sudah Capai 1.000.000 Penonton
3. Kecoa Bisa Dimakan
Melihatnya saja sudah menjijikkan, bagaimana jika kecoa bisa dimakan? Jangan salah, beberapa negara di Asia, banyak yang mengkonsumsi serangga ini untuk dijadikan hidangan.
Salah satunya di negara Thailand. Kecoa dikonsumsi dengan di goreng renyah atau dibuat menjadi sup.
Di Thailand, kecoa dijual karena dipercaya memiliki kandungan protein yang tinggi.
Namun, proses pembuatannya harus benar dari, karena ada banyak bakteri di dalam tubuh kecoa.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: