5 Tempat Makan Masakan Khas Sunda di Palembang, Berasa Makan di Kampungnya Langsung!

Tempat Makan Masakan Khas Sunda di Palembang-Kolase-
BACA JUGA:4 Tempat Makan Khas Korea di Palembang, Cita Rasa Otentik Negeri Ginseng yang Menggoyang Lidah!
Tempat ini bukan hanya sebagai destinasi makan untuk keluarga atau arisan emak-emak, tetapi juga sebagai tempat bersantai yang ideal.
4. Sambara
Sambara Palembang adalah sebuah tempat makan yang berfokus pada masakan khas Sunda, yaitu masakan tradisional dari Jawa Barat, yang terkenal dengan cita rasa yang kaya dan beragam.
Sambara Palembang terletak di Palembang Icon Mal dan Opi Mal.
BACA JUGA:Mau Makan Gado-Gado? Ini Tempat Makan Gado-Gado Paling Recomended di Kota Palembang, Sayur Melimpah
BACA JUGA:Rekomendasi Tempat Makan Ketoprak Terbaik di Kota Palembang, Enaknya Bikin Lidah Bergoyang
Di Sambara, kamu dapat menikmati berbagai hidangan Sunda yang populer, seperti nasi bakul, siomay, dan es teler, serta berbagai jenis makanan lainnya yang dikemas dengan rasa yang khas dan enak.
Dengan menu yang beragam dan cita rasa yang khas, Sambara Palembang berhasil memikat lidah pengunjungnya dan menjadi salah satu destinasi kuliner yang populer di Palembang.
5. Rumah Makan Sarinande Tempo Doeloe
Rumah Makan Sarinande Tempo Doeloe adalah sebuah tempat makan yang sangat terkenal di Palembang.
Tempat ini menawarkan berbagai menu khas sunda yang sangat menggiurkan lidah, seperti pindang simba, sambal mangga, ayam goreng, sambang udang, sate bungkus, dan masih banyak lagi.
Selain itu, Rumah Makan Sarinande ini mengusung konsep klasik.
Tempat ini berlokasi di Jalan Mayor Ruslan Nomor 966, 20 Ilir D I, Kecamatan Ilir Timur I.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: