RDPS
Honda

Lagi Tren Pakai Acne Patch untuk Menutupi Jerawat, Berikut Manfaat dan Cara Menggunakan

Lagi Tren Pakai Acne Patch untuk Menutupi Jerawat, Berikut Manfaat dan Cara Menggunakan

Lagi Tren, Pakai Acne Patch untuk Menutupi Jerawat, Berikut Manfaat dan Cara Menggunakan--YT/Lia Harahap

PALPRES.COM- Memiliki jerawat di wajah bisa membuat rasa percaya diri menjadi ciut.

Acne patch yang saat ini populer digunakan, bisa menjadi solusi bagi kamu yang memiliki jerawat.

Selain bisa mengatasi jerawat, acne patch juga membantu kamu tetap nyaman beraktivitas.

Acne patch, merupakan sebuah inovasi perawatan kulit yang diklaim bisa mengatasi masalah jerawat.

BACA JUGA:7 Jus Buah dan Sayur yang Efektif Mengatasi Kulit Berjerawat, Bikin Kulit Cerah Mulus Berseri

BACA JUGA:Mau Basmi Jerawat Tanpa Meninggalkan Bekas? Cukup 8 Cara Alami Ini Agar Bekas Jerawat Hilang Permanen

Manfaat menggunakan acne patch diyakini mampu menyerap kotoran dan minyak di wajah.

Sehingga menjadi solusi cepat untuk mengatasi masalah jerawat.

Berikut ini sederet manfaat acne patch yang bisa kamu simak sebelum menggunakannya.

1. Mampu Mengurangi Peradangan

BACA JUGA:Harga Mulai Rp16 Ribu, Ini Dia 6 Obat Jerawat yang Sekali Oles Langsung Berkhasiat

BACA JUGA:4 Merek Bedak untuk Kulit Berminyak dan Berjerawat, Ampuh Samarkan Pori-pori, Make Up Awet Seharian!

Acne patch yang mirip plester ini memili kandungan bahan-bahan anti inflamasi.

Contohnya asam salisilat atau ekstrak tea tree oil, yang bermanfaat mengurangi peradangan jerawat. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: