6 Rekomendasi Face Wash Terbaik untuk Pria, Atasi Kulit Kusam, Berminyak dan Berjerawat
Skincare terbaik untuk pria yang ingin memiliki kulit glowing dan tampil lebih menawan--halalpedia
6. Kahf Triple Protection Sunscreen Moisturizer
Nah produk kahf yang satu ini mampu memberikan perlindungan 3x lebih dari sunscreen biasa.
Selain melindungi kulit dari paparan sinar matahari.
Produk ini juga bisa menjadi pelembab untuk menutrisi kulit supaya tidak kering kerontang.
BACA JUGA:Sayonara Kulit Belang, Ini 6 Brand Skincare yang Paling Ampuh Meratakan Warna Kulit
BACA JUGA:Skincare Lokal BASE Kenalkan Produk Self-care dengan Kandungan Vegan
Dilengkapi dengan kandungan skin deep moist tentunya bisa juga menghindari kulit dari sinar radiasi sinar biru.
Keunggulan lainnya adalah selain teksturnya ringan. Membuat produk ini lebih mudah untuk diaplikasikan dan terasa ringan di wajah.
Penggunaan skincare mulai dari fasewash, serum, pelembab, sunscreen, hingga dengan scrub ini tidak boleh dilewatkan.
BACA JUGA:6 Skincare dengan kandungan Vitamin C, Ampuh Bantu Cerahkan Wajah Secara Merata, Aman Sudah BPOM
BACA JUGA:Rahasia Wajah Jadi Cerah Bercahaya, Inilah 6 Skincare Paling Bagus Mengatasi Kulit Kusam
Namun untuk penggunaan scrub ini tidak boleh digunakan setiap hari.
Pastikan juga kamu menggunakan produk yang sesuai dengan tipe kulit wajah.
Untuk mendapatkan hasil yang maksimal, kamu perlu menggunakannya secara rutin dan konsisten.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: