Honda

Yamaha Byson 2024 Bangkit Lagi, Banyak Perubahan Signifikan dengan Tambahan Fitur Kekinian

Yamaha Byson 2024 Bangkit Lagi, Banyak Perubahan Signifikan dengan Tambahan Fitur Kekinian

Yamaha Byson 2024 Miliki Tampang Baru Dijual dengan Harga Segini?-Foto Youtube Si OTO TV-

PALPRES.COM- Sempat tidak diproduksi lagi kini produk dari Yamaha satu ini seolah bangkit lagi.

Dimana Yamaha kembali mengenalkan motor naked SP terbarunya pada pertengahan bulan Mei ini.

Motor tersebut yakni Yamaha FZS 150 2024 resmi diperkenalkan dengan banyak perubahan dan peningkatan fitur.

B4 di sini bukan merupakan kode penggunaan ini V4 silinder mainkan version 4.0 ya.

BACA JUGA:GARANG! Ini Kekuatan Sejati Yamaha Byson, Tangguh dan Ganas di Jalanan

Yamaha Byson 2024 sudah mendapatkan perubahan yang keempat kalinya atau pada tahun ini merupakan versi yang keempat.

Sejak pertama kali diperkenalkan Yamaha FZS 150 merupakan kode dari Yamaha Byson 2024 yang dulu pernah dikenalkan di Indonesia.

Beberapa tahun silam kemunculannya Yamaha Byson injeksi di Indonesia justru membuat nya semakin meredup dan tidak sesukses Yamaha Byson 2024 dengan mesin karburator yang pertama kali diperkenalkan di Indonesia.

Namun motor ini masih tergolong sangat laris di negeri Bollywood alias India.

BACA JUGA:Siap-Siapa! Yamaha Byson Versi Keempat Gunakan Mesin Injeksi, Dijual Seharga Rp24,2 Juta

Dari segi penampilan Yamaha Byson 2024 memang berubah.

Cukup banyak motor ini menggunakan headlamp LED.

Lengkap dengan LED drl pada bagian samping kanan dan kiri.

Lampu sen depan dan belakang juga sudah menggunakan bohlam LED yang membuatnya semakin modern.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: