Honda

4 Destinasi Wisata Sejarah Terpopuler di Surabaya, Dijamin Bikin Liburanmu Lebih Berarti

4 Destinasi Wisata Sejarah Terpopuler di Surabaya, Dijamin Bikin Liburanmu Lebih Berarti

Tampak dari kejauhan Gedung Ceretu yang bangunannya mirip dengan rokok cerutu, salah satu destinasi wisata yang wajib kamu datangi di Surabaya.-Maps/Nizar Kauzar-

SURABAYA.PALPRES.COM – Berikut ini 4 Destinasi Wisata Sejarah ini ada di Kota SURABAYA, Jawa Timur.

Surabaya memang dikenal sebagai salah satu kota di Indonesia, yang menawarkan banyak destinasi wisata sejarah yang cocok kamu jadikan tempat liburan.

Liburan ke tempat bersejarah akan membuat liburan kamu lebih seru dan bermakna.

Kalau kamu berencana akan liburan ke Surabaya, berikut ini palpres memberikan beberapa destinasi wisata sejarah yang mungkin wajib kamu datangi.

BACA JUGA:Kembalikan Formulir Pencalonan di Partai Hanura, Holda Tetap Optimis Maju Pilgub Sumsel

BACA JUGA:6 Mobil Favorit Keluarga Indonesia, Bekasnya Ada yang Mulai Dari Rp50.000.000,-

1. Jalan Gula dan Jalan Karet

Kawasan Jalan Gula dan Jalan Karet salah satu tempat bersejarah yang dapat kamu datangi saat liburan ke Surabaya.

Terutama kalau kamu ingin berburu foto cantik dan instagramable, Jalan Gula dan Jalan Karet wajib banget kamu datangi.

Spot spot vintagenya yang begitu menarik perhatian, menjadikan kedua jalan tersebut seringkalai dijadikan tempat foto prewedding.

BACA JUGA:5 Merek Hp Terlaris Di Indonesia, Nomor 1 Ada Samsung Asal Korea Selatan

BACA JUGA:Spesifikasi dan Harga Realme 12 Series 5G, Desain Premium Harga Rp5jutaan!

Lokasinya yang tidak jauh dengan Jembatan Merah, membuat kamu mudah mendatanginya setelah Jembatan Merah.

2. Museum House of Sampoerna

Kalau kamu akan liburan ke Kota Surabaya, maka wisata sejarah Museum House of Sampoerna wajib kamu datangi.

Dari namanya mungkin kamu berpikir, kalau tempat ini berkaitan dengan rokok Sampoerna.

BACA JUGA:Pengangkatan PPPK Besar-besaran, Tenaga Honorer Tak Terdaftar di Database BKN Terancam PHK?

BACA JUGA:Cara Aman dan Ampuh Mengobati Kucing Pilek Tanpa Obat

Faktanya memang benar, kalau bangunan tersebut berkaitan dengan salah satu produksi rokok Sampoerna pada tahun 1932.

Sebelum menjadi tempat produksi rokok Sampoerna, tempat ini merupakan panti asuhan dan kemudian dibeli pemiliki Sampoerna.

Bangunan ini mengalami berbagai renovasi, sehingga akhirnya sekarang menjadi sebuah museum yang cantik.

Tempat wisata bersejarah ini menawarkan banyak koleksi yang berkaitan dengan sejarah.

BACA JUGA:Gelar Beauty and Handsome Class, Emina Edukasi Skincare Bujang Gadis Teknik Unsri

BACA JUGA:Rekomendasi 7 Tempat Kuliner Khas di Palembang, Rasa Nendang Banget di Lidah

3. Gedung Internatio

Gedung Internatio tidak kalah menarik dengan destinasi wisata sejarah lainya yang ada di Surabaya.

Pada zamannya gedung ini merupakan tempat pengelolaan perdagangan Belanda, yang memiliki nama Internationale Crediten Handelvereeniging.

Selain itu, gedung ini juga menjadi salah satu tempat markas pasukan Sekutu. 

BACA JUGA:Lowongan Kerja Besar-besaran Rumah Sakit Ciputra Mitra Surabaya Tersedia 17 Berbagai Posisi Jabatan

BACA JUGA:Tenaga Honorer Golongan Ini Bakal Diangkat jadi PPPK Tanpa Tes CPNS, Cek Syarat dan Daftarnya

Dengan desainnya yang khas menjadikan kita kembali ke zaman kolonial.

Gedung ini juga menjadi cikal bakal dari peristiwa 10 November 1945, sehingga wajib banget untuk kamu datangi.

4. Gedung Cerutu

Gedung Ceretu adalah bangunan yang mirip dengan rokok cerutu, salah satu destinasi wisata yang wajib kamu datangi di Surabaya.

BACA JUGA:6 Ciri Telapak Tangan Sakti, Tersimpan Pusaka Gaib di Dalamnya

BACA JUGA:Wacana Timnas Indonesia Vs Belanda, Skuad Garuda Bakal Bersua Tim Bernilai 10 Triiliun!

Meskipun nama gedung ini berkaitan dengan rokok, tapi gedung ini tidak berkaitan dengan rokok.

Justru gedung ini merupakan gedung kantor perusahaan gula, lokasinya berdekatan dengan Gedung Internatio.

Gedung Cerutu bukan hanya memiliki bentuk bangunan yang menarik.

Tapi gedung ini juga salah satu tempat bersejarah di Kota Pahlawan.

BACA JUGA:Lowongan Kerja PT Astra International Tbk divisi Toyota Sales Operation untuk 2 Posisi Jabatan Lulusan S1

BACA JUGA:Pemerintah Tunda Pemberlakuan Kewajiban Sertifikasi Halal Bagi Produk Kuliner UMKM

Umumnya gedung ini menjadi salah satu tempat berburu foto menarik dan instagramable.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: