Rumah Zakat Gelar Ekspedisi Superqurban, Bahagiakan Warga Palembang di Daerah Perairan
Wajah bahagia warga Dusun Sungai Putat, Kelurahan Pulokerto, Palembang, saat didatangi Ekspedisi Superqurban yang digelar Rumah Zakat, Minggu 19 Mei 2024-Rumah Zakat -
BACA JUGA:Sulit Masuk Timnas Italia di Euro 2024, Emil Audero Kapan Gabung Timnas Indonesia?
Ia menambahkan dengan Superqurban daging qurban yang telah disembelih secara syariah, kemudian diolah menjadi kornet yang tahan hingga 3 tahun, lanjut dia, distribusinya pun bisa sampai pelosok.
"Kelebihan Superqurban yaitu Hewan Qurban berkualitas, sehat dan bebas PMK.
Donatur mendapat hak Pekurban 10 kaleng kornet kambing atau bisa disedekahkan bagi pequrban yang memilih hak qurbannya, maka akan dikirimkan H+90 setelah penyembelihan.
Sesuai Syariah dan Kornet tahan lama hingga jangka waktu 3 tahun, mudah dibawa, mudah dibuka dan siap menjangkau berbagai kawasan rawan pangan di Nusantara,” paparnya.
BACA JUGA:Peduli Bencana Sumbar, Pt Bukit Asam Tbk Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Bandang
BACA JUGA:Ini 3 Kampus Swasta Termahal di Indonesia, Biaya Kuliahnya Seharga Mobil
Selain itu, kesehatan hewan terjamin, aksi distribusi dilakukan sepanjang tahun, menjangkau pelosok, daerah terpencil, pedesaan dan wilayah jangkauan bencana yang luas.
Juga minim risiko dibanding bila didistribusikan dalam wujud hewan hidup, memberdayakan petani lokal juga solusi efektif bantu korban bencana.
“Bagi pembaca yang mau Qurban bisa kunjungi https://linkrz.id/SuperqurbanBerkah,” tukas Sulaiman.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: