Bepergian ke Singapura Tanpa Ribet, Ada Tempat Penitipan Barang yang Murmer, Cuma Bayar Segini
Bepergian ke Singapura Tanpa Ribet, Ada Tempat Penitipan Barang yang Murmer, Cuma Bayar Segini-Inimasabi-TikTok
“Jika sampai overnight bakal dikasih ke polisi buat jadi lost and found, begitu setelah tiga hari,” jelasnya.
Sehingga pastikan jika selama kamu bepergian di Singapura jangan sampai melebihi batas penitipan barang.
BACA JUGA:Referensi Long Weekend! Ini 6 Tempat Wisata Alam Terbaik di Lampung yang Wajib Kamu Kunjungi
Kapasitas Maksimal Bagasi di Pesawat
Bagi yang akan berpergian dengan pesawat terbang ke manapun dengan maskapai apapun maka ada aturan bagasi.
Aturan bagasi yang naik ke pesawat maka ada berat maksimum per satu koli yaitu 32 kg/koli.
Jadi jangan sampai barang atau koper yang sudah di wrap bagasi ternyata beratnya lebih dari 32 kg.
BACA JUGA:4 Destinasi Wisata Air di Bangka Belitung Selain Pantai, Ajak Anak Lebih Seru di Long Weekend
Jika berat melebihi dari batas maksimum maka barang harus dibongkar.
Jadi misalnya, jika membawa bagasi total berat 35 kg maka dibagi dua menjadi 2 koper.
Batasan maksimum ini juga memudahkan agar petugas di bagian bawah tidak kesulitan pada saat mengangkat barang ke dalam pesawat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: