RDPS
Honda

PGN Gelar RUPST 2023, Bagikan Deviden USD 222,43 Juta, Berikut Susunan Direksi Terbaru

PGN Gelar RUPST 2023, Bagikan Deviden USD 222,43 Juta, Berikut Susunan Direksi Terbaru

PGN Gelar RUPST 2023, Bagikan Deviden USD 222,43 Juta, Tetapkan Pengurus Baru-PGN-

PALPRES.COM- PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) selaku Subholding Gas Pertamina menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan Tahun Buku 2023.

RUPST digelar di Auditorium Graha PGAS, Kantor Pusat PGN, Jakarta.

RUPST ini memiliki 7 mata acara rapat yang terdiri atas persetujuan Laporan Tahunan Perseroan dan Laporan Tugas Pengawasan Dewan Komisaris.

Lalu pengesahan Laporan Keuangan Tahunan dan Laporan Keuangan Program Pendanaan Usaha Mikro dan Usaha Kecil.

BACA JUGA:PGN Luncurkan Layanan Pemanfaatan LNG Domestik untuk Industri

BACA JUGA:Kombinasikan Strategi Integrasi, PGN Optimalkan Pemanfaatan Gas Bumi Domestik di Masa Transisi

Penetapan penggunaan laba bersih, penetapan gaji dan honorarium pengurus.

Penetapan kantor akuntan publik, persetujuan penugasan khusus serta perubahan pengurus Perseroan. 

Adapun mata acara ini sesuai dengan Pemanggilan RUPS yang disampaikan kepada Bursa Efek Indonesia pada Keterbukaan Informasi PGN tanggal 8 Mei 2024.

RUPST menyetujui Laporan Tahunan Perseroan termasuk Laporan Tugas Dewan Komisaris.

BACA JUGA:PGN Kenalkan Reverse Vending Machine, Masukkan Botol Plastik Bisa Ditukar E-wallet hingga Voucher

BACA JUGA:HUT ke 59, PGN Tegaskan Rencana Strategis Perluas Pemanfaatan Gas Bumi

Serta memberikan pelunasan dan pembebasan tanggung jawab sepenuhnya sepanjang tindakan tersebut bukan merupakan tindak pidana dan telah tercermin dalam buku laporan Perseroan. 

Pengesahan juga diberikan atas Laporan Keuangan Konsolidasian yang telah diaudit.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: