7 Tanaman Hias Punya Warna Yang Sangat Mencolok, Dapat Tenangkan Diri Dan Lebih Hidupkan Harimu!
Keindahannya Manjakan Mata: 7 Tanaman Hias dengan Warna Mencolok, Cerahkan Teras Rumah Agar Lebih Hidup!-Freepik-
Miana memiliki pinggiran daun berwarna hijau dengan corak yang berwarna merah jambu hingga keunguan.
Tidak hanya mempercantik rumah, tanaman satu ini bahkan disebut-sebut bisa mengobati wasir dan juga bisul, lho.
BACA JUGA:Ini loh 5 Jenis Tanaman Hias Paling Minim Perawatan, Pesona Keindahannya Bikin Kamu Nyaman
BACA JUGA:5 Jenis Tanaman Hias Aglonema Paling Hits Dikalangan Kolektor, yuk Simak Ulasannya
5. Bunga aster
Siapa yang tidak kenal dengan bunga satu ini? Ya, aster merupakan bunga yang memiliki mahkota yang sangat mudah untuk dikenali.
Bunga ini pun memiliki aroma yang khas dengan warna yang cantik.
Bunga dengan nama lain pikok ini pun memiliki 200 jenis dengan karakteristiknya masing-masing.
BACA JUGA:4 Cara Merawat Tanaman Hias Indoor, yuk Simak Liputan Selengkapnya!
BACA JUGA:Berikut Ini 5 Tanaman Hias yang Bisa Bikin Aura Positif dan Segar di Rumah Kamu
Maka, tidak heran jika bunga aster memiliki berbagai warna dan juga bentuk yang bisa menjadi daya tarik tersendiri.
Misalnya saja bunga aster gaillardia, bunga yang memiliki kombinasi tiga warna dalam satu bunga sekaligus.
6. Bunga bakung
Bunga bakung atau yang memiliki nama lain bunga lili ini merupakan bunga yang memiliki warna cantik dengan daun hijaunya yang mengkilap.
BACA JUGA:Mudik Tenang, Tanaman Tetap Sehat: Ini 8 Cara Mudah Merawat Tanaman Hias di Rumah Saat Liburan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: