6 Keunggulan Samsung Galaxy A54 5G dengan Layar Super Amoled, HP Mid Range Spesifikasi Gahar
Samsung Galaxy A54 5G--Samsung
PALPRES.COM- Memiliki layar yang super AMOLED, intip 6 keunggulan dari Samsung Galaxy A54.
Ponsel asal pabrikan Korea Selatan, Samsung selalu meramaikan pasar smartphone mid range.
Salah satunya dengan merilis Samsung Galaxy A54 5G secara global, termasuk di Indonesia pada Maret 2023.
Samsung Galaxy A54 5G menjadi suksesor dari Samsung A53 yang diluncurkan pada Maret 2022.
BACA JUGA:Terbaru, Ini 7 Hp Lipat Paling Tipis di Bawah 6 mm, Samsung Nggak Termasuk?
BACA JUGA:Realme 11 Pro Plus 5G Punya 5 Fitur Unggulan, Sebelum Beli Cek Dulu Spesifikasi Lengkapnya Disini
Sebagai penerus tentunya ponsel ini hadir dengan sejumlah peningkatan, mulai dari desain, performa dan kamera.
Dengan harga dibawah 6,5 juta atau bahkan ada yang dibawah 6 juta, ponsel satu ini telah dibekali dengan IP Rating IP67.
Sehingga tahan dengan debu dan juga percikan air.
Samsung Galaxy A54 5G ini pun ditenagai oleh chipset bikinan Samsung, Exynos 1380, yang dirancang dengan arsitektur 5nm, cukup mumpuni untuk berbagai kebutuhan sehari-hari.
BACA JUGA:Inilah 5 Rekomendasi Kipas Pendingin Smartphone Murah Keren Berkualitas Harga di Bawah 200 ribu
BACA JUGA:Bertabur Smartphone Baru Rilis di RI, 4 HP Harga 3 Jutaan Ini Layak Dibeli Februari 2024
Sebagai ponsel kelas menengah dari Samsung, perangkat satu ini bisa menjadi pilihan bagi kamu yang ingin membeli smartphone terbaru.
Terlebih lagu Samsung Galaxy A54 ini memiliki spesifikasi yang menarik.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: