Honda

Inilah 5 Rekomendasi Power Bank Incaran Semua Orang dengan Kapasitas Besar dan Awet!

Inilah 5 Rekomendasi Power Bank Incaran Semua Orang dengan Kapasitas Besar dan Awet!

Bisa Fast Charging, Inilah 5 Rekomendasi Power Bank dengan Kapasitas Besar dan Awet--Freepik

PALEMBANG, PALPRES.COM- Inilah 5 rekomendasi power bank terbaik yang bisa fast charging, dengan kapasitas besar dan juga awet.

Di era yang serba digital seperti sekarang ini, penggunaan smartphone tidak lepas dari kegiatan sehari-hari.

Sehingga smartphone seringkali mengalami permasalahan, seperti borosnya penggunaan baterai

Oleh karena itu, para pengguna HP banyak yang memutuskan menggunakan power bank, untuk mengisi daya smartphone mereka jika berada di kondisi baterai ponsel mereka habis. 

BACA JUGA:Oppo Reno 10 5G Masih Layak Dibeli Tahun 2024? Pelajari Dulu Spesifikasi Sebelum Membeli HP Ini

BACA JUGA:Wong Palembang Wajib Tau Inilah Tanda Powerbank Kamu Sudah Mau Rusak, Segera Cek Agar Selamat Dari Blackout

Power bank merupakan sebuah alat elektronik yang wajib dimiliki bagi kamu yang sering beraktivitas di luar ruangan dan senang bepergian. 

Dengan memilikinya, kamu tidak perlu cemas kehabisan baterai HP.

Bahkan, di beberapa produk power bank mampu mengisi daya di banyak perangkat, termasuk smartphone, tablet, bahkan laptop. 

Sama halnya dengan HP, teknologi pada power bank juga terus mengalami perkembangan. 

BACA JUGA:Vivo V27 5G Rusak Pasar HP 5 Jutaan, Makin Cakep dengan Bezel Layar Minimalis, Cek Harga Februari 2024

BACA JUGA:Mitos Atau Fakta Mengisi Baterai Dengan Powerbank Dapat Merusak Baterai HP? Bahaya Banget

Selain memiliki kapasitas yang besar, power bank sekarang pun sudah dibekali dengan fast charging, yang menawarkan fitur pengisian baterai yang cepat

Hal ini tentunya akan memberikan banyak keuntungan bagi kamu.

Sehingga tidak harus menunggu dengan lama ketika mengisi ulang daya baterai kamu

Nah, untuk itu, inilah 5 rekomendasi power bank terbaik yang bisa kamu pilih, apa saja?

BACA JUGA:Gamers Harus Tahu! Inilah 5 Tips Agar HP Tidak Lemot Saat Main Game, Nomor 4 Sering Diabaikan!

BACA JUGA:WAW! inilah 6 Tips Menghemat Daya Baterai Ponsel dengan Mudah Selama Blackout

1. Samsung Power Bank 10000 25 watt 

Rekomendasi power bank terbaik pertama yang bisa menjadi pilihan kamu datang dari brand Samsung. 

Produk power bank-nya yang bernama Samsung Power.

Bank 10000 ini menghadirkan power bank yang affordable dengan harga yang terjangkau dan fitur yang mumpuni. 

BACA JUGA:7 HP Terbaik dengan Kamera Jernih untuk Foto Produk UMKM, Tanpa Harus Sewa Fotografer

BACA JUGA:Ulama Sebut Jin Bisa Berubah Jadi Manusia dan Ular, Begini Penjelasannya

Power bank dari Samsung ini memiliki kapasitas 10.000 mAh dengan dual output USB.

Sehingga memungkinkan kamu untuk mengisi daya dua perangkat dengan bersamaan. 

Selain itu, desainnya pun sanga elegan dan modern, cocok banget bagi kamu yang stylish. 

Memiliki desain yang tipis dan mudah dibawa kemana-mana, cocok untuk kamu yang suka travelling. 

BACA JUGA:Harga HP Vivo Y100 5G Terendah Hampir 4 Jutaan di Indonesia, Spesifikasi Gahar Bro!

BACA JUGA:5 Manfaat Buah Takokak Untuk Kesehatan, Nomor 3 Bisa Mencegah Sakit Jantung

Power bank ini pun memiliki fitur fast charging dan wireless charging sekaligus. 

Samsung Power Bank 10000 25 watt ini bisa kamu beli dengan harga Rp679.000.

2. Aukey Basix Mini 20W 

Selanjutnya, power bank terbaik yang bisa menjadi pilihan kamu adalah Aukey Basix Mini 20W. 

BACA JUGA:Bocoran HP Samsung Lipat Generasi Terbaru 2024, Spek Dewa Harga Terjangkau, Saingan Galaxy X Fold5 5G

BACA JUGA:Luar Biasa! Berikut Ini Deretan Manfaat Ampas Kopi, Jangan Dibuang ya

Produk satu ini memiliki dua port dengan nilai output yang besar, yaitu 22,5 watt dan juga 20 watt. 

Ketika digunakan bersama-sama, kedua port ini bahkan masih mampu mengeluarkan daya 18 watt masing-masing. 

Menjadikan power bank dari Aukey ini memungkinkan kamu untuk charging dua gadget sekaligus. 

Keunggulan lainnya adalah power bank ini memiliki bentuk yang compact, sehingga memudahkan kamu untuk membawanya kemana-mana. 

BACA JUGA:Cara Beli Vivo V30 5G Lewat Online, Dijamin Aman dengan Harga Lebih Miring di Toko, HP Baru Rilis di Indonesia

BACA JUGA:Berikut 9 Manfaat Belimbing Bagi Kesehatan Tubuh, Nomor 5 Bermanfaat Untuk Penyakit Kanker

Aukey Basix Mini 20W bisa kamu dapatkan dengan harga mulai dari Rp999.000.

3. ACMIC Digimax SuperMini

Bagi kamu yang sedang mencari power bank dengan bentuk yang mungil dan mini, power bank satu ini bisa menjadi pilihan. 

ACMIC Digimax SuperMini ini memiliki dimensi hanya 100 mm x 50 mm dengan berat total 175 gram. 

BACA JUGA:Daftar Harga HP Samsung Terbaru Februari 2024, Mulai Rp999.000 Hingga Rp27.999.000

BACA JUGA:Cewek Wajib Tahu! Ini loh 5 Manfaat Madu Bagi Kesehatan Wajah

Walaupun terbilang kecil, power bank dari ACMIC ini memiliki kapasitas daya 1000 mAh dengan teknologi  VOOC dash charge 20 Watt. 

Selain itu, keunggulan lain dari ACMIC Digimax SuperMini ini ialah fast charging 50 persen dalam 30 menit untuk iPhone. 

Untuk Android, power bank ini juga fast charging dan full speed support for MagSafe iPhone. 

ACMIC Digimax SuperMini bisa kamu dapatkan dengan harga mulai dari Rp295.000.

BACA JUGA:Pemilih Pemula Harus Tahu! Ini 3 Hal yang Dilarang Saat Pencoblosan, Termasuk Membawa HP?

BACA JUGA:Breaking News... Mantan Kapolsek Lubuklinggau Utara Meninggal Kecelakaan

4. ROBOT Power Bank RT31

Selanjutnya, ada brand dari ROBOT yang juga bisa menjadi pilihan bagi kamu yang ingin mencari power bank terbaik. 

ROBOT Power Bank RT31 ini memiliki kapasitas 30.000 mAh yang tergolong besar dan memiliki fitur smart protection. 

Selain itu, power bank ini sudah dilengkapi dengan fitur fast charging, yang memungkinkan kamu bisa leluasa travelling ke tempat yang minim sumber listrik. 

BACA JUGA:UPDATE! HP Oppo Reno 7 5G Banting Harga, Dulu 7 Jutaan Kini Lebih Terjangkau, Cek di Sini

BACA JUGA:Tips Menjaga Barang Elektronik Agar Tidak Rusak Saat Listrik Hidup Mati

Kapasitas besar yang dimilikinya pun membuatnya bisa charging baterai smartphone berkali-kali dan memiliki dual output.

Sehingga bisa mengisi daya dua perangkat sekaligus. 

ROBOT Power Bank RT31 bisa kamu beli dengan harga mulai dari Rp500.000.

5. Xiaomi 20.000 mAh Redmi 18W Fast Charge Power Bank

BACA JUGA:Advan G9 Pro: Ponsel 1 Jutaan dengan RAM 6 GB, HP Lokal Memang Beda

BACA JUGA:Kloter Terakhir, Seluruh Jemaah Haji Embarkasi Palembang Telah Diberangkatkan ke Tanah Suci

Rekomendasi power bank terakhir yang bisa menjadi pilihan terbaik kamu adalah Xiaomi 20.000 mAh Redmi 18W Fast Charge Power Bank. 

Power bank ini memiliki kapasitas besar dengan 20.000 mAh, sehingga kamu bisa menggunakannya untuk mengecas berbagai perangkat. 

Penggunaan dari power bank ini pun awet, sebab memakai baterai polimer litium ion, sehingga dapat diisi dengan berulang-ulang. 

Power bank dari Xiaomi ini pun juga punya mode pengisian daya rendah. 

BACA JUGA:5 HP Terbaik untuk Anak Sekolah yang Murah dengan RAM Besar, Harga Mulai 1 Jutaan

BACA JUGA:WASPADA! Ini 6 Ciri Serangan Santet Kelabang Sewu Menurut Pakar Kejawen

Kamu bisa menekan tombol Check Battery dua kali untuk beralih ke mode pengisian daya rendah. 

Sehingga kamu bisa charging gadget Xiaomi lainnya, seperti Mi Watch. 

Xiaomi 20.000 mAh Redmi 18W Fast Charge Power Bank bisa kamu dapatkan dengan harga mulai dari Rp289.000.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: