Tayang Pas Lebaran Idul Adha 2024, Simak 5 Fakta Menarik Film Ipar Adalah Maut yang Viral
Fakta menarik tentang Film Ipar Adalah Maut yang tayang pas lebaran Idul Adha 2024--Instagram MD Pictures
Konten berisi kisah cinta terlarang itu dibagi menjadi beberapa bagian yang kemudian sukses mencuri perhatian publik.
Hingga pada akhirnya, rumah produksi film, MD Pictures tertarik mengangkatnya ke layar lebar.
Fakta Soundtrack Ipar Adalah Maut
Tak hanya jalan ceritanya, Original Soundtrack (OST) dari film ini juga sukses menuai perhatian masyarakat.
Ada sejumlah lagu yang menjadi OST film Ipar Adalah Maut yakni ‘Tak Pantas’ (Mytha Lestari) dan ‘Tak Selalu Memiliki’ (Lyodra Ginting).
BACA JUGA:Jelang Idul Adha 1 Zulhijah 1445, 5 Tipe Hp Samsung Galaxy Series Turun Harga
BACA JUGA:KEREN BANGET EUY! 5 Tipe Hp Infinix Terbaru Ini Punya Spesifikasi Gacor
Fakta Soal Pemeran
Film ini juga dibintangi oleh sederet aktor dan aktris yang sudah cukup populer di tanah air.
Nama-nama tersebut seperti Deva Mahendra, Michelle Ziudith, Davina Karamoy hingga Alesha Fadhilah.
Garapan Hanung Bramantyo
Rupanya, Hanung Bramantyo menjadi salah satu sosok yang berkontribusi dalam pembuatan film drama ini.
Pria yang dikenal dengan film ‘Ayat-ayat Cinta’ itu berperan sebagai sutradara Ipar Adalah Maut.
BACA JUGA:HAPE LAWAS TAPI MASIH OK! Simak 9 Mereknya, Mulai Dari Samsung Sampai Dengan iPhone
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: