Spesial HUT RI Ke-79, Simak Beberapa Zodiak Dari 8 Presiden Indonesia, Dari Soekarno Hingga Prabowo
Deretan zodiak yang dimiliki oleh para Presiden RI--Instagram@prabowo
Presiden Ke-4 Indonesia, Abdurrahman Wahid alias Gus Dur, lahir di Jombang pada tanggal 07 September 1940. Sedangkan, Presiden ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono lahir di Pacitan, Jawa Timur pada tanggal 09 September 1949.
Virgo memiliki elemen bumi dengan lambang perempuan. Zodiak Virgo dikenal sebagai pekerja keras.
BACA JUGA:Tayang Aguatus, 5 Fakta Menarik Film Azzamine Ini Harus Kamu Tahu Sebelum Nonton ke Bioskop!
BACA JUGA:Pilih Mana? Xiaomi Redmi Pad Pro Atau Xiaomi Pad 6 yang Harganya Kini Cuma Rp 3 Jutaan
Zodiak ini memiliki kepribadian yang rajin, penuh perhatian, dan sangat dapat diandalkan karena kecerdasan dan kepintarannya.
4. Megawati (Aquarius)
Aquarius merupakan zodiak untuk orang yang lahir pada tanggal 20 Januari hingga 18 Februari.
Zodiak Aquarius dimiliki Presiden Ke-5 Republik Indonesia Megawati Soekarnoputri yang lahir di Yogyakarta pada tanggal 23 Januari 1947.
Aquarius memiliki elemen udara dengan lambang si Pembawa Air.
Zodiak Aquarius memiliki mandiri, pemikir yang kreatif, dan idealis.
5. Prabowo Subianto (Libra)
Libra merupakan zodiak untuk orang yang lahir pada tanggal 23 September hingga 22 Oktober.
Zodiak Libra dimiliki presiden terpilih Pilpres 2024 Prabowo Subianto Djojohadikusumo yang lahir di Jakarta, pada 17 Oktober 1951.
BACA JUGA:5 Hal yang Terjadi Jika Cowok Aries Jadian Dengan Cewek Cancer, Sesak Nafas Tapi Pisah Sulit!
BACA JUGA:4 Film yang Wajib Kamu Tonton Pada Minggu Ini, Dari Komedi Hingga Horor, Jangan Kelewat Ya!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: