‘Happy Mega Day’, Ini Ucapan Ultah dari Red Sparks untuk Sang 'Megatron'
Happy Mega Day, menjadi ucapan selamat ulang tahun yang diberikan Red Sparks kepada pemain adalannya asal Indonesia, Megawati Hangestri.-IG@red__sparks-
Tak heran, karena selama ini fans Indonesia selalui ‘merajai’ komentar di akun Red Sparks, khususnya mengenai hal apapun terkait Megawati.
Berikut kutipan ucapan dari sejumlah fans Indonesia untuk Megawati.
BACA JUGA:Bersama BPKP Sumsel Elen Setiadi Diskusikan Tentang Peningkatan Tata Kelola Pemprov Sumsel
BACA JUGA:Skincare Viral yang Dinantikan, Mediheal Toner Pads Kini Hadir di Indonesia
red_sparks_ina: Happy Birthday
gendhiesmagelang: barakallah fii umrik mbak meg????pjg umur,sehat selalu slmt jga atas kemenangan jatim d'PON XXI,,smg th ini th nya kmu mmbawa RS juara jga d'Kovo dan Vleague aamiin
masterplanfrmn: mantap menang juara pon . eh ulangtahun
otobil: Selamat Ulang Tahun Mbak Megawati .... Sehat selalu dan sukses disegala usaha.. Sukses juga bersama JKJ Red Sparks menuju Juara V Leage nanti......
BACA JUGA:Lirik Lagu 'Arcade' Milik Duncan Laurence Ft FLETCHER Lengkap dengan Terjemahannya
BACA JUGA:Usai Dilantik, Ini Agenda Anggota DPRD Ogan Ilir
kresna_dewanta: SELAMAT ULANG TAHUN MEGAWATI... Semoga panjang umur sehat sukses dan Bahagia selalu bersama keluarga tercinta .. Aamiin...???????????? Sukses selalu bersama RED SPARK
desmynasya85: Happy b’day megatron
luqman110507: Happy birthday Mega, jangan lama lama di Indonesia kami rindu kebersamaan kalian bersama Tim kesayangan Red Spraks
layla_dayah79: BarokahALlah fi umrik..#HappyMegaDay barokah umur,sehat,rejeki dan sukses..????????????????❤️???? selamat juga tim JATIM dan #figthing buat @red__sparks #jungkwanjang
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: