Honda

Ratusan Rudal Iran Serang Israel, AS Malah Waspadai Kekuatan China, Ini Penyebabnya

Ratusan Rudal Iran Serang Israel, AS Malah Waspadai Kekuatan China, Ini Penyebabnya

Pasukan Roket Tentara Pembebasan Rakyat China (PLA) meluncurkan rudal balistik antarbenua (ICBM) dengan hulu ledak tiruan ke laut lepas Samudra Pasifik, Rabu lalu, dan mendarat di zona maritim yang ditentukan. Ini adalah uji coba ICBM pertama yang dilakuk-Tangkapan Layar X @DD_Geopolitics-

WASHINGTON, PALPRES.COM – Serangan rudal besar-besaran yang dilakukan Iran ke Israel belum lama ini, dipandang tak sebanding dengan kekuatan China.

Bahkan, Amerika Serikat pun sampai mewaspadai kekuatan militer China yang diramalkan jauh lebih sulit dikalahkan ketimbang Iran.

Diketahui, belum lama ini Iran menerbangkan ratusan rudal balistik ke wilayah Israel.

Rudal-rudal tersebut tak sanggup dibendung sistem pertahanan canggih Iron Dome milik Israel.

BACA JUGA:Gempa 5.3 Magnitudo Guncang Maluku Utara, Cek Kedalaman dan Episentrumnya

BACA JUGA:Kumpulan Batak Satahi Saoloan Pukau Pengunjung Muba Expo, Ini Kemeriahannya

Akibatnya, selain menghajar markas besar Mossad, rudal-rudal Iran pun memporak-porandakan sejumlah pangkalan militer Pasukan Pertahanan Israel (IDF).

Serangan Iran sangat besar, mungkin merupakan serangan rudal balistik terbesar dalam sejarah.

Namun ini hanya mewakili sebagian kecil dari skala dan kemampuan serangan rudal China. 

Sehingga, serangan seperti itu akan jauh lebih sulit dikalahkan.

BACA JUGA:Siapkan Munas IX, Kadin Indonesia Gelar Rapat Konsolidasi Anggota Luar Biasa


China telah menguji rudal balistik antarbenua pertamanya dalam lebih dari empat dekade. Rudal DF-31 AG diperkirakan memiliki jangkauan lebih dari 12.000 kilometer. Sistem ini dapat membawa hingga sepuluh hulu ledak nuklir-Tangkapan Layar X @metesohtaoglu-

Tantangan Mendesak

Kekuatan rudal China menjadi perhatian bagi militer AS, yang memandang negara tirai bambu tersebut sebagai tantangan mendesak yang perlu diwaspadai.

Pasalnya Departemen Pertahanan AS telah melacak ekspansi besar-besaran Pasukan Roket Tentara Pembebasan Rakyat, cabang rudal militer China.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: