Citraland
Honda

Trilogy of Beauty Warnai 3 Tahun barenbliss di Indonesia, Luncurkan Bloomatte Perfect Zoom Cover Cushion

Trilogy of Beauty Warnai 3 Tahun barenbliss di Indonesia, Luncurkan Bloomatte Perfect Zoom Cover Cushion

Trilogy of Beauty Warnai 3 Tahun barenbliss di Indonesia, Luncurkan Bloomatte Perfect Zoom Cover Cushion-barenbliss-

PALEMBANG, PALPRES.COM- Terhitung sudah tiga tahun barenbliss (BNB), brand K-beauty yang ceria dan penuh warna hadir di Indonesia.

Dengan semangat Beauty in Joy BNB hadir membawa inovasi.

Serta menawarkan produk-produk berkualitas yang tak hanya mempercantik, tapi juga memancarkan kebahagiaan dari dalam.

Erick Mao, Regional Manager barenbliss Palembang, mengatakan dalam tiga tahun perjalanan barenbliss di Indonesia mendapat sambutan yang luar biasa. 

BACA JUGA:Ini 7 Ciri-ciri Kosmetik Berbahaya yang Wajib Diketahui, Jangan Salah Pilih!

BACA JUGA:5 Tanda Kulit Wajah Sensitif, Hati-Hati Memilih Produk Skincare dan Kosmetik!

Dari brand pendatang baru yang meraih penghargaan New Comer Brand of the Year di 2022, barenbliss melesat menjadi Best Brand of the Year pada 2023. 

BNB juga berhasil meraih Best Mascara pada Popbela Awards 2024 untuk produk BNB Roll to Volume Mascara. 

Produk-produknya laris manis, bahkan menjadi top 3 di berbagai e-commerce. 

Puluhan penghargaan telah diraih, bukti nyata bahwa barenbliss telah mencuri hati para pecinta k-beauty di tanah air.

BACA JUGA:7 Manfaat Masker Putih Telur untuk Kecantikan Wajah, Solusi Murah untuk Atasi Masalah Wajah

BACA JUGA:Penjualan Sunscreen dan Paket Kecantikan Paling Banyak Diminati di E-Commerce, Nilainya Capai Rp1,8 Triliun

Kini, barenbliss ingin merayakan perjalanan indah ini bersama para penggemar setianya, BNBae. 

Trilogy of Beauty adalah persembahan istimewa BNB.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: