Cuma Pakai 20 Sendok Tepung, Ini Resep Roti Sobek Kukus Tanpa Telur, Oven dan Mixer
Cuma Pakai 20 Sendok Tepung, Ini Resep Roti Sobek Kukus Tanpa Telur, Oven dan Mixer -Dikri Muldani-TikTok
PALPRES.COM- Jika kamu mencari camilan yang gampang cara membuatnya, bisa mencoba roti sobek kukus.
Roti ini cocok untuk dijadikan sebagai sarapan, teman minum kopi atau teh di sore hari.
Roti sobek kukus yang lembut ini juga bisa menjadi alternatif untuk bekal sekolah anak.
Menariknya lagi, roti sobek kukus di resep kali ini sangat sederhana sehingga gampang membuatnya.
BACA JUGA:Buat Sendiri Dapat Banyak, Enaknya Resep Bakso Goreng Ala Chef Devina Tekstur Kenyal Anti Kempes
BACA JUGA:Anti Gagal dan Pecah, Begini Resep Perkedel Enak Ala KFC, Rahasianya Pakai Bahan Ini!
Bahan-bahan yang digunakan juga sangat simpel dan mudah ditemui.
Bahkan hanya membutuhkan 20 sendok makan tepung terigu saja sudah bisa menghasilkan roti sobek kukus yang lembut.
Untuk membuat roti ini juga tidak perlu repot karena tidak menggunakan mixer.
Uniknya lagi, resep roti sobek kali ini tidak menggunakan telur, lazimnya bahan utama untuk membuat roti.
BACA JUGA:Enak Dinikmati Saat Hujan, Resep Soto Mie Bogor Lengkap dengan Risol, Kuahnya Segar Bikin Nagih!
BACA JUGA:Tak Kalah Enak, Cobain Resep Pempek Ikan Kembung yang Teksturnya Lembut dan Wangi
Proses membuat roti ini dijamin mudah untuk bisa dilakukan oleh siapapun.
Namun perlu kesabaran saat membuatnya, karena membutuhkan waktu agar roti bisa mengembang sempurna.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: