BERSIAP! Masyarakat Terima Lagi Bansos CPP 10 Kg Mulai November Ini Disalurkan Melalui Desa Maupun Kelurahan
Bansos CPP 10 Kg kembali disalurkan paling cepat November ini--Palpres.com
BPNT merupakan bantuan yang diberikan secara tunai berupa uang sebesar Rp 200.000 yang ditukarkan dengan bahan makanan sesuai mekanisme yang berlaku di e-warung terdekat.
Dengan begitu, diharapkan penerima bantuan dapat memperoleh pangan yang bergizi seimbang, misalnya dalam bentuk beras, telur, dan pangan lainnya.
Bantuan ini diberikan kepada 18,8 KPM yang terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) dan memiliki Kartu Keluarga Sejahtera (KKS).
BACA JUGA:INDAH BAK SURGA! 7 Destinasi Wisata Dunia Ini Jarang Terjamah, Salah Satunya Ada di Benua Amerika
Akan tetapi sejak April 2022 bantuan beras dibagikan dalam bentuk dana langsung sebesar Rp 200.000,- per bulan selama satu tahun anggaran.
Selanjutnya ada bantuan Program Keluarga Harapan (PKH) yang akan diteruskan di 2024.
PKH dibagikan secara bertahap dalam 4 tahap selama 1 tahun.
Masing-masing penerima manfaat PKH akan memperoleh uang tunai sesuai dengan kategorinya mulai dari ibu hamil, balita, lansia, penyandang disabilitas, anak sekolah dari jenjang SD sampai SMA.
BACA JUGA:Ternyata, Kopi Favoritmu yang Diminum Setiap Hari Itu Melambangkan Kepribadianmu, Kok Bisa?
Nah demikianlah penjelasan terkait bansos CPP Beras 10 kilogram yang mulai dibagikan pada minggu ini.
Seperti terlihat pada salah satu desa yang ada di Kecamatan Sekernan, Kabupaten Muaro Jambi, Provinsi Jambi sejak kemarin.
Dipastikan penyaluran masih akan terus berlangsung hingga tuntas sampai bulan ini. Kemudian untuk tahap akhir dilanjutkan pada Desember mendatang.
Hal ini disampaikan oleh Iwan, selaku perangkat desa Pematang Pulai yang melakukan penyerahan bantuan langsung melalui aplikasi yang telah disediakan oleh Bulog.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: kemensos