Citraland
Honda

Dewan Pers Apresiasi BRI Fellowship Journalism 2025, Tingkatkan Kompetensi Jurnalis di Indonesia

Dewan Pers Apresiasi BRI Fellowship Journalism 2025, Tingkatkan Kompetensi Jurnalis di Indonesia

BRI Fellowship Journalism merupakan bagian dari program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) BRI Peduli -BRI-

BACA JUGA:Kehadiran BRI Padat Karya Untungkan Para Nasabah, Transaksi Semakin Mudah dan Lancar.

BACA JUGA:Ini Keuntungan Menjadi Agen BRI, Solusi Keuangan Mudah dan Menguntungkan

Program ini bertujuan memberikan kesempatan kepada para jurnalis untuk meraih beasiswa pendidikan S2. 

Pada kesempatan terpisah, Corporate Secretary BRI Agustya Hendy Bernadi mengungkapkan bahwa BRI Fellowship Journalism adalah program komprehensif yang melibatkan jurnalis dengan berbagai tahapan kegiatan.

Seperti training, pembelajaran singkat tentang dunia jasa keuangan dan selanjutnya berkesempatan mendapatkan beasiswa dari BRI Peduli untuk melanjutkan studi di jenjang Starta 2 (S2).


BRI Fellowship Journalism 2025 merupakan pelaksanaan yang ke-6, kerjasama BRI bekerja sama dengan Dewan Pers-BRI-

“Kami berharap program ini bisa dimanfaatkan dengan sebaik-baiknya dan dapat membantu para jurnalis meraih pendidikan yang lebih tinggi sehingga bisa meningkatkan kualitas jurnalisme di Indonesia”, ungkap Hendy.

BACA JUGA:Perangi Cybercrime: BRI Tingkatkan Keamanan dan Terus Edukasi Nasabah

BACA JUGA:Indeks Bisnis UMKM BRI Triwulan III 2024: Ekspansi Bisnis UMKM Melambat, Perlu Penguatan Daya Beli

BRI bekerja sama dengan Dewan Pers

Program ini telah dilaksanakan 5 kali, dan BRI Fellowship Journalism 2025 merupakan pelaksanaan yang ke-6.

Agung mengatakan bahwa dalam program ini BRI bekerja sama dengan Dewan Pers. 

Beasiswa S2 dari BRI ini ditujukan untuk jurnalis yang masih aktif di media yang sudah diverifikasi Dewan Pers, dan memiliki Sertifikat Kompetensi sebagai Wartawan Muda.

BACA JUGA:Lidia Rasakan Manfaat Luasnya Jaringan ATM BRI hingga ke Tengah Perkebunan Sawit di Seluma Bengkulu

BACA JUGA:3 Kali Jadi Debitur KUR BRI, Usaha Terbantu, Angsuran Terjangkau

Pembukaan pendaftaran BRI Fellowship Journalism ini berlangsung hingga 30 November 2024. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: