Kelola Uang Makin Mudah dengan Fitur Atur Limit Transaksi Kartu Debit di BRImo!
Pengelolaan keuangan menjadi lebih mudah dengan hadirnya Super Apps BRImo dari PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. -BRI-
2. Masukkan username dan password akun Anda.
BACA JUGA:Dapat Bantuan Etalase hingga HP dari BRI, Pelaku UMKM Ini Bisa Promosikan Usaha Konter Pulsa
BACA JUGA:Gunakan Kartu Tani BRI, Beli Pupuk Subsidi Jadi Lebih Efisien
3. Pada menu utama, pilih "Akun", lalu klik "Pengelolaan Kartu", dan pilih "Pilih Kartu".
4. Klik menu "Atur Limit Debit".
5. Pilih jenis transaksi yang ingin Anda atur limitnya.
6. Masukkan jumlah limit yang diinginkan, lalu klik "Ok Atur Limit".
BACA JUGA:Dorong Pengusaha Lokal Go Global, BRI Peduli Gelar Pelatihan Ekspor UMKM Binaan
BACA JUGA:Lupa Beli Pulsa? Jangan Khawatir, Ada BRImo Solusinya!
7. Masukkan PIN BRI Anda, dan fitur limit baru pun sudah aktif.
Rincian limit transfer melalui BRImo
BRI menawarkan berbagai jenis rekening dengan limit transaksi yang berbeda-beda.
Tergantung pada jenis kartu ATM yang dimiliki nasabah.
BACA JUGA:Nadia, Agen BRILink di Muba yang Topang Ekonomi di Pelosok Negeri
Berikut adalah rincian limit transfer melalui BRImo berdasarkan jenis kartu:
1. Kartu BritAma Classic dan Gold
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: