Pancarkan Pesona Misterius, Batu Akik Legendaris Ini Dipercaya Tingkatkan Kewibawaan, Kamu Minat?

Kecubung Wulung adalah batu akik legendaris yang tersohor karena dipercaya punya daya magis bagi pemiliknya-YouTube/Arif Lanosa-
PALEMBANG, PALPRES.COM – Salah satu batu akik yang legendaris adalah Kecubung Wulung.
Selain dikenal luas karena pamor dan warnanya yang bisa dijadikan ragam perhiasan, batu akik ini juga tersohor karena dipercaya punya daya magis.
Batu Kecubung Wulung umumnya dikenal dan ditemukan di Indonesia.
Khususnya di daerah-daerah penghasil batu akik, seperti di Pulau Jawa, Kalimantan, dan Sumatra.
BACA JUGA:Kamu Harus Tau 10 Khasiat Batu Akik Tapak Jalak
BACA JUGA:Galih Kelor: Batu Akik dengan Khasiat Energi Positif untuk Kesehatan Fisik dan Psikologis
Batu Kecubung Wulung berbeda dengan Batu Kecubung yang ditemukan di luar negeri, yakni Brasil, Uruguay, dan Zambia.
Batu Kecubung tersebut merujuk kepada Kecubung Amethyst.
Nama Kecubung Wulung mengacu pada bahasa Jawa yakni Wulung, yang punya arti hitam atau kebiruan gelap.
Warna elegan dan misterius
BACA JUGA:Keajaiban Batu Akik Merah Delima, Intip 3 Fakta Menarik Kristal Berharga Ini
BACA JUGA:Batu Akik Pirus Pakaian Resmi Pejabat Kesultanan Turki Ottoman, Ternyata Ini Alasannya
Pesona warna yang dipancarkan Batu Kecubung Wukung menampilkan kesan elegan dan misterius.
Keunikan Batu Kecubung Wulung ini, dari tampilan luar warnanya sangat pekat.
Tapi jika disinari dengan cahaya, baik senter atau sinar Ponsel, maka akan tembus dan memancarkan warna ungu yang indah.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: